PERAN KOMUNIKASI DALAM ORGANISASI GUNA MENUNJANG KINERJA DIVISI STAGE MANAGEMENT (Studi Kasus Di MNCTV)

YULIYANA, DESITA ANNISA (2020) PERAN KOMUNIKASI DALAM ORGANISASI GUNA MENUNJANG KINERJA DIVISI STAGE MANAGEMENT (Studi Kasus Di MNCTV). S2 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
1. COVER.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB I)
2. BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (134kB)
[img] Text (BAB II)
3. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (485kB)
[img] Text (BAB III)
4. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (72kB)
[img] Text (BAB IV)
5. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (555kB)
[img] Text (BAB V)
6. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
7. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (176kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
8. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Talking about television organizations means we talk about speed and timeliness. The importance of time management becomes the specialty of television organizations compared to other organizations. Every television show production, especially live broadcast must be prepared carefully so that the moments do not disappear. Every organization does things like communication between a leader and his subordinates, between subordinates and superiors, or between peers. The difference is how they communicate it. How it is formed, so that the role referred to here is how each element in a system can complement each other despite having many, diverse, and different responsibilities. This study aims to determine how the role of communication in organizations to support the performance of MNCTV stage management division. This study uses the concept of the direction of information flow, communication networks, and communication functions namely informative, regulative, integrative, and persuasive to understand the role of communication in the organizing process so that performance is improved. The paradigm used in this research is constructivism with the case study method. Data collection was done by in-depth interviews. The results showed that in the pre-production stage in the MNCTV stage management division the information flow direction was top down, bottom up, horizontal and diagonal. The pattern of the communication network is comprehensive (all channels) and the dominant communication function is informative. The role of organizational communication in the production phase of the information flow revolves from top to bottom and bottom to top. The pattern of tissue formed is a network of wheels. The communication function is more emphasized on the regulatory aspects. The role of organizational communication in the post-production phase is that information flow is top down, bottom up, horizontal and diagonal. The communication network pattern is comprehensive (all channel). The communication function at the time of post-production is more emphasized on the persuasive aspect. Keywords: Organizational communication, Media, Television. Pentingnya manajemen waktu menjadi kekhasan organisasi televisi dibandingkan dengan organisasi lainnya. Setiap produksi tayangan televisi khususnya siaran langsung harus dipersiapkan secara matang agar momennya tidak hilang. Setiap organisasi melakukan hal-hal seperti komunikasi antara seorang pemimpin dengan bawahannya, antara bawahan dengan atasan, atau antar sesama rekan sejawat. Perbedaannya adalah bagaimana cara mereka mengkomunikasikannya. Bagaimana itu dibentuk, sehingga peran yang dimaksud disini adalah bagaimana setiap unsur dalam sebuah sistem dapat saling melengkapi walaupun memiliki tanggung jawab yang banyak, beragam, dan berbeda-beda. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran komunikasi dalam organisasi guna menunjang kinerja divisi stage management MNCTV. Penelitian ini menggunakan konsep arah aluran informasi, jaringan komunikasi, dan fungsi komunikasi yaitu informatif, regulatif, integratif, dan persuasif untuk memahami peran komunikasi dalam proses pengorganisasian agar kinerja lebih meningkat. Paradigma yang digunakan dalam penelitian ini adalah konstruktivisme dengan metode studi kasus. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam tahap pra produksi di divisi stage management MNCTV aliran arah informasinya adalah atas ke bawah, bawah ke atas, horizontal dan diagonal. Pola jaringan komunikasinya adalah menyeluruh (all channel) dan fungsi komunikasi yang dominan adalah informatif. Peran komunikasi organisasi dalam tahap produksi aliran informasinya bergulir dari atas ke bawah dan bawah ke atas. Pola jaringan yang terbentuk adalah jaringan roda. Fungsi komunikasi lebih ditekankan kepada aspek regulatif. Peran komunikasi organisasi dalam tahap pasca produksi aliran informasinya adalah atas ke bawah, bawah ke atas, horizontal dan diagonal. Pola jaringan komunikasinya adalah menyeluruh (all channel). Fungsi komunikasi pada saat pasca produksi lebih ditekankan kepada aspek persuasif. Kata Kunci: Komunikasi organisasi, Media, Televisi

Item Type: Thesis (S2)
Call Number CD: CD/552. 20 048
Call Number: TK/52/21/026
NIM/NIDN Creators: 55216120012
Uncontrolled Keywords: Komunikasi organisasi, Media, Televisi
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 070 Documentary Media, Educational Media, News Media, Journalism, Publishing/Media Dokumenter, Media Pendidikan, Media Berita, Jurnalisme, Penerbitan > 070.1-070.9 Standard Subdivisions of Documentary Media, Educational Media, News Media, Journalism, Publishing/Subdivisi Standar Dari Media Dokumenter, Media Pendidikan, Media Berita, Jurnalisme, Penerbitan > 070.1 Documentary Media, Educational Media, News Media/Media Dokumenter, Media Pendidikan, Media Berita > 070.19 Broadcast Media/Media Broadcast > 070.195 Television/Televisi
100 Philosophy and Psychology/Filsafat dan Psikologi > 150 Psychology/Psikologi > 153 Conscious Mental Process and Intelligence/Intelegensia, Kecerdasan Proses Intelektual dan Mental > 153.6 Communication Psychology/Psikologi Komunikasi > 153.69 Nonverbal Communication/Komunikasi Nonverbal
300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 300. Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 302 Social Interaction, Interpersonal Relations/Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Communication/Komunikasi > 302.23 Media (Means of Communication)/Media (Sarana Komunikasi)
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi > 657.8 Accounting for Enterprises Enganged in Specific Kinds of Activities/Akuntansi Usaha yang Bergerak dalam Jenis Kegiatan Tertentu > 657.84 Communications and Entertainment Media/Media Komunikasi dan Hiburan
Divisions: Pascasarjana > Magister Ilmu Komunikasi
Depositing User: Rifky
Date Deposited: 10 Jul 2023 04:33
Last Modified: 04 Nov 2023 08:40
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/50367

Actions (login required)

View Item View Item