HANDAYANI, SISKA (2017) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. LARRIE INDONESIA. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
|
Text (HAL COVER)
1. HAL COVER.pdf Download (382kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK)
2. Abstrak.pdf Download (111kB) | Preview |
|
Text (BAB I)
3. BAB I.pdf Restricted to Registered users only Download (171kB) |
||
Text (BAB II)
4. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (311kB) |
||
Text (BAB III)
5. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (446kB) |
||
Text (BAB IV)
6. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (890kB) |
||
Text (BAB V)
7. BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (160kB) |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA & LAMPIRAN)
8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Kepemimpinan memiliki peranan yang sangat penting dalam menjalankan aktivitas organisasi. Seorang pemimpin mempunyai cara dan gaya kepemimpinan yang berbeda-beda. Gaya kepemimpinan pimpinan harus disesuaikan dengan situasi dan kondisi pada organisasi atau perusahaan yang dipimpinnya, sehingga hal tersebut dapat digunakan sebagai alat untuk meningkatkan kinerja karyawannya yang akan berakibat pada peningkatan produktivitas kerja karyawan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan PT. Larrie Indonesia. Penilaian kinerja pada penelitian ini terdiri dari : 1) Kuantitas kerja, 2) Kualitas kerja, 3) Ketetapan waktu, 4) Kehadiran, 5) Kerjasama. Penelitian ini menggunakan tipe penelitian korelasi yang bersifat eksplanatif dengan pendekatan kuantitatif. Metode yang peneliti gunakan adalah survey dengan jumlah populasi 38 orang dengan pengambilan sampel menggunakan total sampling yaitu 38 orang dimana jumlah populasi sama dengan jumlah sampel. Penelitian ini akan menjelaskan pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan PT. Larrie Indonesia. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear sederhana dan uji statistic yaitu uji t. Hasil yang didapat 0,559 menjelaskan hubungan yang cukup kuat dan kontribusi X terhadap Y sebesar 31,3% dan 68,7% dipengaruhi oleh faktor -faktor lain. Dari uji hipotesis yang dilakukan bahwa thitung > ttabel dengan nilai thitung 4,050 > ttabel 2,028. Dengan demikian dapat diartikan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Artinya ada pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan PT. Larrie Indonesia.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Call Number CD: | FK/PR. 17 184 |
NIM/NIDN Creators: | 44212120020 |
Uncontrolled Keywords: | Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan |
Subjects: | 300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 300. Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 302 Social Interaction, Interpersonal Relations/Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Communication/Komunikasi 600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 659 Advertising and Public Relations/Periklanan, Reklame, Pariwara, Iklan, Sponsor, Humas, Hubungan Masyarakat > 659.2 Public Relations/Hubungan Masyarakat |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komunikasi > Hubungan Masyarakat |
Depositing User: | SHAFAUSSARIRAH |
Date Deposited: | 27 Mar 2024 03:33 |
Last Modified: | 27 Mar 2024 03:33 |
URI: | http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/87642 |
Actions (login required)
View Item |