PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPETENSI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI KPPU DENGAN DISIPLIN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

WIDODO, ARIF BAGUS (2021) PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPETENSI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI KPPU DENGAN DISIPLIN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING. S2 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
1.Cover1.pdf

Download (417kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
2.Bab 1b.pdf
Restricted to Registered users only

Download (257kB)
[img] Text (BAB II)
3.Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (345kB)
[img] Text (BAB III)
4.Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (202kB)
[img] Text (BAB IV)
5.Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (375kB)
[img] Text (BAB V)
6.Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
7.Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (168kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
8.Lampiran1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (538kB)

Abstract

The background of the research in this thesis is that an agency often only demands high performance from employees, regardless of the factors that influence it, even though the fundamental factors in supporting performance, such as competence, work discipline and work environment must also be considered for the sake of increasing employee productivity. The research questions in writing this thesis are: (1) How does the work environment affect the work discipline of KPPU's employees (2) How is the influence of the Work Environment on KPPU Employee Performance? (3) How does competence affect KPPU's employees' work discipline? (4) How does competence affect KPPU's employee performance? (5) How does work discipline affect KPPU's employee performance? (6) What is the indirect effect of the Work Environment on KPPU Employee Performance through Work Discipline? (7) What is the indirect effect of Work Competence on KPPU Employee Performance through Work Discipline. This type of research is a causal research which aims to test the hypothesis about the effect of the independent variables (work environment, competence and work discipline) on the dependent variable (employee performance) in the Business Competition Supervisory Commission. From the results of this study, the authors conclude that: (1) Work Environment affects Work Discipline. (2) The work environment affects employee performance. (3) Competence affects work discipline. (4) Competence affects employee performance. (5) Work Discipline affects Employee Performance. (7) The work environment has an indirect effect on employee performance through work discipline. (8) Competence has an indirect effect on Employee Performance through Work discipline. Keywords: Work Environment, Work Competence, Work Discipline and Employee Performance. Penelitian dalam tesis ini dilatarbelakangi oleh suatu instansi yang seringkali hanya menuntut kinerja yang tinggi pada para pegawai, tanpa melihat faktor-faktor yang mempengaruhi, padahal faktor-faktor mendasar dalam menunjang kinerja, seperti Kompetensi, Disiplin Kerja dan Lingkungan Kerja harus diperhatikan juga demi meningkatnya produktivitas pegawai. Pertanyaan penelitian dalam penulisan tesis ini adalah: (1) Bagaimana pengaruh Lingkungan Kerja terhadap Disiplin Kerja pegawai KPPU (2) Bagaimana pengaruh Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai KPPU (3) Bagaimana pengaruh Kompetensi terhadap Disiplin Kerja pegawai KPPU (4) Bagaimana pengaruh Kompetensi terhadap Kinerja Pegawai KPPU (5) Bagaimana pengaruh Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai KPPU (6) Bagaimana pengaruh tidak langsung Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai KPPU melalui Disiplin Kerja (7) Bagaimana pengaruh tidak langsung Kompetensi Kerja terhadap Kinerja Pegawai KPPU melalui Disiplin Kerja. Jenis penelitian ini adalah penelitian kausal yang bertujuan untuk menguji hipotesis tentang pengaruh variabel independen (lingkungan kerja, kompetensi dan disiplin kerja) terhadap variabel dependen (kinerja karyawan) di Komisi Pengawas Persaingan Usaha. Dari hasil penelitian ini, penulis menyimpulkan bahwa: (1) Lingkungan Kerja berpengaruh terhadap Disiplin Kerja. (2) Lingkungan Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai. (3) Kompetensi berpengaruh terhadap Disiplin Kerja. (4) Kompetensi berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai. (5) Disiplin Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai. (7) Lingkungan Kerja berpengaruh tidak langsung kepada Kinerja Pegawai melalui Disiplin Kerja. (8) Kompetensi berpengaruh tidak langsung kepada Kinerja Pegawai melalui DIsiplin Kerja. Kata Kunci: Lingkungan Kerja, Kompetensi Kerja, Displin Kerja dan Kinerja Pegawai.

Item Type: Thesis (S2)
NIM/NIDN Creators: 55119310049
Uncontrolled Keywords: Lingkungan Kerja, Kompetensi Kerja, Displin Kerja dan Kinerja Pegawai.
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 070 Documentary Media, Educational Media, News Media, Journalism, Publishing/Media Dokumenter, Media Pendidikan, Media Berita, Jurnalisme, Penerbitan > 070.1-070.9 Standard Subdivisions of Documentary Media, Educational Media, News Media, Journalism, Publishing/Subdivisi Standar Dari Media Dokumenter, Media Pendidikan, Media Berita, Jurnalisme, Penerbitan > 070.4 Journalism/Jurnalisme, Jurnalistik, Pers > 070.48 Journalism Directed to Special Groups/Jurnalistik Disutradarai oleh Kelompok Khusus > 070.486 Occupational and Employee Groups/Kelompok Kerja dan Karyawan
100 Philosophy and Psychology/Filsafat dan Psikologi > 150 Psychology/Psikologi > 158 Applied Psychology/Psikologi Terapan > 158.2 Interpersonal Relations/Hubungan Antar Individu > 158.26 Interpersonal Relations with Works Associates/Hubungan Individu dengan Rekan Kerja
100 Philosophy and Psychology/Filsafat dan Psikologi > 150 Psychology/Psikologi > 158 Applied Psychology/Psikologi Terapan > 158.7 Industrial Psychology/Psikologi Industri, Psikologi Perindustrian > 158.72 Job Stress/Stres Kerja > 158.723 Job Burnout/Kelelahan Kerja
Divisions: Pascasarjana > Magister Manajemen
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 04 Mar 2022 06:11
Last Modified: 01 Jul 2023 07:06
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/57180

Actions (login required)

View Item View Item