STRATEGI MANAJEMEN EDITOR DEPARTEMEN PROMO ON AIR DAN CREATIVE MNC CHANNEL

AKBAR, ARJUN AIDIL (2021) STRATEGI MANAJEMEN EDITOR DEPARTEMEN PROMO ON AIR DAN CREATIVE MNC CHANNEL. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img]
Preview
Text (COVER)
01 COVER.pdf

Download (421kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
02 BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (217kB)
[img] Text (BAB II)
03 BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (415kB)
[img] Text (BAB III)
04 BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (287kB)
[img] Text (BAB IV)
05 BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (919kB)
[img] Text (BAB V)
06 BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (201kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
08 DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (276kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
09 LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (730kB)

Abstract

Mengelola sebuah media penyiaran sama dengan mengelola sumber daya manusia yang ada didalamnya. Setiap departement atau bagian dalam media penyiaran memiliki strategi masing-masing untuk mencapai tujuan organisasi. Salah satunya departemen promo on air, sumber daya manusia harus mampu menyelesaikan tugas dan tanggung jawab yang diberikan. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi manajemen editor promo on air di MNC Channel. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, dengan POAC, sistem yang paling umum digunakan dalam manajerial perusahaan dalam aspek sumber daya manusia. Planning (perencanaan), tahap menetapkan tujuan organisasi, organising (pengorganisasian), proses dimana pekerjaan diatur dan dibagikan di antara para anggota organisasi sehingga tujuan organisasi dapat dicapai dengan efisien, Actuating (pelaksanaan) tahap pelaksanaan dalam mencapai tujuan organisasi, controlling (pengendalian), tindakan membandingkan antara rencana dengan aktualnya. Teknik pengumpulan data dengan wawancara, observasi dan dokumentasi Manajer Editor Promo On Air MNC Channels, Section Head Promo On Air Production MNC Channels, dan Editor. Berasarkan hasil penelitian terdapat beberapa strategi yang dilakukan manajemen editor, yaitu dari proses perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan pengawasan. Tahap planning terdiri dari pembuatan rencana kerja anggaran tahunan dan pembuatan jadwal pekerjaan editor. Organizing mencakup pada pembagian tanggung jawab pekerjaan editor. Actuating tahap dimana materi editing promo on air dilaksanakan. Controlling meliputi aspek pemeriksaan kinerja edior melalui hasil editan, dan evaluasi tayangan. Kata kunci : POAC, Editor, Manajemen Editor, MNC Channel

Item Type: Thesis (S1)
NIM/NIDN Creators: 44117010061
Uncontrolled Keywords: Mengelola sebuah media penyiaran sama dengan mengelola sumber daya manusia yang ada didalamnya. Setiap departement atau bagian dalam media penyiaran memiliki strategi masing-masing untuk mencapai tujuan organisasi. Salah satunya departemen promo on air, sumber daya manusia harus mampu menyelesaikan tugas dan tanggung jawab yang diberikan. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi manajemen editor promo on air di MNC Channel. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, dengan POAC, sistem yang paling umum digunakan dalam manajerial perusahaan dalam aspek sumber daya manusia. Planning (perencanaan), tahap menetapkan tujuan organisasi, organising (pengorganisasian), proses dimana pekerjaan diatur dan dibagikan di antara para anggota organisasi sehingga tujuan organisasi dapat dicapai dengan efisien, Actuating (pelaksanaan) tahap pelaksanaan dalam mencapai tujuan organisasi, controlling (pengendalian), tindakan membandingkan antara rencana dengan aktualnya. Teknik pengumpulan data dengan wawancara, observasi dan dokumentasi Manajer Editor Promo On Air MNC Channels, Section Head Promo On Air Production MNC Channels, dan Editor. Berasarkan hasil penelitian terdapat beberapa strategi yang dilakukan manajemen editor, yaitu dari proses perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan pengawasan. Tahap planning terdiri dari pembuatan rencana kerja anggaran tahunan dan pembuatan jadwal pekerjaan editor. Organizing mencakup pada pembagian tanggung jawab pekerjaan editor. Actuating tahap dimana materi editing promo on air dilaksanakan. Controlling meliputi aspek pemeriksaan kinerja edior melalui hasil editan, dan evaluasi tayangan. Kata kunci : POAC, Editor, Manajemen Editor, MNC Channel
Subjects: 700 Arts/Seni, Seni Rupa, Kesenian > 780 Music/Seni Musik > 780.1-780.9 Standard Subdivisions of Music/Subdivisi Standar Dari Seni Musik > 780.1 Philosophy of Music/Filsafat Seni Musik > 780.14 Language and Communication/Bahasa dan Komunikasi
700 Arts/Seni, Seni Rupa, Kesenian > 790 Recreational and Performing Arts/Olah Raga dan Seni Pertunjukan > 794 Indoor Games of Skill/Permainan Ketangkasan dalam Ruangan > 794.1 Chess/Catur > 794.12 Strategy and Tactics/Strategi
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Penyiaran
Depositing User: CALVIN PRASETYO
Date Deposited: 27 Nov 2023 01:26
Last Modified: 27 Nov 2023 01:26
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/84329

Actions (login required)

View Item View Item