PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KUALITAS KEHIDUPAN KERJA PADA KARYAWAN PT. X

SARNI, (2017) PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KUALITAS KEHIDUPAN KERJA PADA KARYAWAN PT. X. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Bekasi.

[img]
Preview
Text
HALAMAN COVER.pdf

Download (323kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (31kB) | Preview
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (51kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (98kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (55kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (137kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (36kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA & LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (362kB)

Abstract

ABSTRACT This study aims to see the effect of job satisfaction on the quality of work life of employees in PT X. Comparative work satisfaction conducted by employees to achieve and maintain the suitability between themselves and their environment, while the quality of working life is a perception by workers to the atmosphere and experience of workers in scope work. Respondents in this study are employees and employees at PT X aged between 20-55 years with a working period of 2 - >15 years and the level of education SLTA-S1. This research uses quantitative statistical calculation method. The scale used in this study is the scale of job satisfaction based on MSQ (Minnesota Satisfaction Quesioner) developed by Weiss at all., (1967), while the scale of quality of work life based on Walton's theory (1975). Number of respondents from this study 94 respondents, data analysis techniques used in this study is the validity of constructs using AMOS version 22. The results showed that there is no significant effect of job satisfaction on the quality of working life on employees of PT X. Keywords: Job Satisfaction, Quality of Working Life ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh kepuasan kerja terhadap kualitas kehidupan kerja karyawan di PT X. Kepuasan kerja perbandingan yang dilakukan oleh karyawan untuk mencapai serta memelihara kesesuaian antara diri dan lingkungan mereka, sedangkan kualitas kehidupan kerja merupakan persepsi oleh pekerja terhadap suasana dan pengalaman pekerja dalam lingkup pekerjaan. Responden yang ada dalam penelitian ini adalah karyawan dan karyawati di PT X yang berusia antara 20-55 tahun dengan masa kerja antara 2->15 tahun dan tingkat pendidikan SLTA-S1. Penelitian ini menggunakan metode penghitungan statistika kuantitatif. Skala yang digunakan dalam penelitian ini yaitu skala kepuasan kerja berdasarkan MSQ (Minnesota Satisfaction Quesioner) yang di kembangkan oleh Weiss at all., (1967), sedangkan skala kualitas kehidupan kerja berdasarkan teori Walton (1975). Jumlah responden dari penelitian ini 94 responden, teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah validitas konstruk dengan menggunakan AMOS versi 22. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh yang signifikan kepuasan kerja terhadap kualitas kehidupan kerja pada karyawan PT X. Kata Kunci : Kepuasan Kerja, Kualitas Kehidupan Bekerja

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FP/PSI 17 002
NIM/NIDN Creators: 46113310008
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Kepuasan Kerja, Kualitas Kehidupan Bekerja
Subjects: 100 Philosophy and Psychology/Filsafat dan Psikologi > 150 Psychology/Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: siti maisyaroh
Date Deposited: 30 May 2022 05:06
Last Modified: 30 May 2022 05:06
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/62188

Actions (login required)

View Item View Item