IMPLEMENTASI MPR WEBSITE BARU MANAGEMENT DEVELOPMENT INTERNATIONAL TACK TRAINING AND CONSULTING (mditack.co.id) DALAM MENINGKATKAN MINAT BELI PRODUK TRAINING

WULANDARI, KARTIKA (2019) IMPLEMENTASI MPR WEBSITE BARU MANAGEMENT DEVELOPMENT INTERNATIONAL TACK TRAINING AND CONSULTING (mditack.co.id) DALAM MENINGKATKAN MINAT BELI PRODUK TRAINING. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img] Text (SKRIPSI)
Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (709kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti Implementasi Marketing Public Relations pada website baru Management Development International Tack Training Consulting dengan alamat website di mditack.co.id terhadap kenaikan minat beli produk training. Peneliti ini termasuk metode penelitian kualitatif dengan menggunakan tipe penelitian deskriptif kualitif. Metode deskriptif yaitu suatu metode dalam penelitian status kelompok manusia, suatu objek, kondisi, system pemikiran, atau kelas peristiwa pada masa sekarang. Penelitian ini menggunakan Triangulasi sebagai teknik keabsahan data nya. Subyek penelitian yang diteliti merupakan karyawan Management Development International yang merupakan informasi utama. Peneliti memanfaatkan bagian IT dan Training Consultant serta narasumber yang berasal dari Klien untuk menilai seberapa besar permintaan jasa training yang ada pasca di launchingnya. Website baru mditack.co.id. Teknik pengumpulan data terdiri atas data primer yaitu wawancara, sedangkan data sekundernya menggunakan data catatan telepon pada bagian marketing atau training consultant. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat kenaikan minat dari klien pasca di launchingnya website ini. Hal ini dapat dilihat dari banyaknya jumlah pesan maupun telepon yang masuk. Meskipun tidak semua minat klien ini di konversi menjadi deal untuk pembeli jasa training.Tapi hal ini sudah menunjukan bahwa minat sudah meningkat dibanding sebelum diluncurkannya website.

Item Type: Thesis (S1)
NIM/NIDN Creators: 44213110004
Uncontrolled Keywords: Website, Marketing Public Relations, Minat Beli
Subjects: 300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 330 Economics/Ilmu Ekonomi > 339 Macroeconomics and Related Topics/Makroekonomi, Ekonomi Makro dan Topik Terkait
600 Technology/Teknologi > 660 Chemical Engineering and Related Technologies/Teknologi Kimia dan Ilmu yang Berkaitan > 668 Technology of Other Organic Products/Teknologi Produk Organik Lainnya
600 Technology/Teknologi > 680 Manufacture For Specific Uses/Industri Pembuatan produk untuk penggunaan tertentu
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Hubungan Masyarakat
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 03 Feb 2022 04:03
Last Modified: 03 Feb 2022 04:03
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/55255

Actions (login required)

View Item View Item