PERENCANAAN INSPEKSI DAN PERAWATAN PADA MESIN DISPENSER POMPA BENSIN SPBU

APRIYUDIN, DEDI (2014) PERENCANAAN INSPEKSI DAN PERAWATAN PADA MESIN DISPENSER POMPA BENSIN SPBU. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
01.Hal Cover.pdf

Download (473kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
02.ABSTRAK.pdf

Download (15kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
03.BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (19kB)
[img] Text (BAB II)
04.BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (375kB)
[img] Text (BAB III)
05.BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (49kB)
[img] Text (BAB IV)
06.BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (694kB)
[img] Text (BAB V)
07.BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (14kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN)
08.Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) merupakan tempat dimana para pengguna kendaraan bermotor mengisi bahan bakar, kendala yang dihadapi oleh SPBU saat ini yaitu kerusakan pada komponen-komponen mesin dispenser yang dapat menyebabkan downtime. Sehingga SPBU tidak dapat melayani seluruh permintaan pembelian BBM. Hal ini disebabkan karena tidak diketahuinya waktu kerusakan komponen-komponen mesin dispenser sehingga pihak SPBU kesulitan untuk mendatangkan teknisi pada saat terjadinya kerusakan. Masalah ini diselesaikan dengan menggunakan metode perhitungan Total Minimum Downtime (TMD) sehingga diperoleh jadwal inspeksi dan perawatan yang lebih optimal. Hasil dari perhitungan tersebut diperoleh komponen yang harus dilakukan inspeksi dan perawatan yang terjadwal yaitu komponen mechanical totalizer di SPBU 1 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 24 hari sekali, dan SPBU 2 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 23 hari sekali, serta SPBU 3 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 18 hari sekali. Komponen pulser di SPBU 1 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 27 hari sekali, dan SPBU 2 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 15 hari sekali, serta SPBU 3 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 32 hari sekali. Komponen Emergency Valve di SPBU 1 tidak diketahui jadwal inspeksi dan perawatannya karena dalam hasil penelitian dan perhitungan tidak terjadi kerusakan di tahun 2013, dan untuk SPBU 2 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 150 hari sekali, serta untuk SPBU 3 tidak diketahui jadwal inspeksi dan perawatannya karena dalam hasil penelitian dan perhitungan tidak terjadi kerusakan di tahun 2013. Komponen filter di SPBU 1 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 13 hari sekali, dan untuk SPBU 2 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 8 hari sekali, serta untuk SPBU 3 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 7 hari sekali. Komponen assy meter di SPBU 1 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 57 hari sekali, dan untuk SPBU 2 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 41 hari sekali, serta untuk SPBU 3 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 74 hari sekali. Komponen selenoid valve di SPBU 1 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 4 hari sekali, dan SPBU 2 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 5 hari sekali, serta SPBU 3 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 7 hari sekali. Komponen swivel di SPBU 1 harus dilakuakan inspeksi dan perawatan setiap 3 hari sekali, dan SPBU 2 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 4 hari sekali, serta SPBU 3 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 5 hari sekali. Komponen nozzle di SPBU 1 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 4 hari sekali, dan SPBU 2 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 4 hari sekali, serta SPBU 3 harus dilakukan inspeksi dan perawatan setiap 4 hari sekali. Dengan adanya jadwal inspeksi dan perawatan akan mencegah terjadinya downtime, sehingga proses operasional penjualan Bahan Bakar Minyak (BBM) tidak terganggu dan bisa memperpanjang umur mesin dispenser.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FT/MSN. 14 111
NIM/NIDN Creators: 41309120023
Uncontrolled Keywords: PERENCANAAN INSPEKSI DAN PERAWATAN, MESIN DISPENSER POMPA BENSIN SPBU
Subjects: 600 Technology/Teknologi > 630 Agriculture and Related Technologies/Pertanian dan Teknologi Terkait > 631 Specific Techniques; Apparatus, Equipment, Materials/Teknik Spesifik; Peralatan, Peralatan, Bahan
600 Technology/Teknologi > 660 Chemical Engineering and Related Technologies/Teknologi Kimia dan Ilmu yang Berkaitan > 662 Technology Of Explosives, Fuels, Related Products, Firework, Pyrotechnics/Teknologi Industri Bahan Peledak,Bahan Bakar,Teknologi Petasan, Piroteknik > 662.6 Non Fuels/Teknologi Industri Bahan Bakar Non Bensin
600 Technology/Teknologi > 680 Manufacture For Specific Uses/Industri Pembuatan produk untuk penggunaan tertentu > 681 Precision Instruments/Produksi Instrumen Presisi > 681.1 Instruments for Measuring Time, Counting and Calculating/Alat-alat Pengukur Waktu dan Mesin Hitung
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 13 Oct 2014 10:37
Last Modified: 19 Dec 2024 06:38
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/13188

Actions (login required)

View Item View Item