IMPLEMENTASI KOMUNIKASI DIGITAL PELAYANAN PUBLIK PADA MASA PANDEMI OLEH DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU (DPMPTSP) PROVINSI DKI JAKARTA

PRATIWI, DEWI (2022) IMPLEMENTASI KOMUNIKASI DIGITAL PELAYANAN PUBLIK PADA MASA PANDEMI OLEH DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU (DPMPTSP) PROVINSI DKI JAKARTA. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
01 Cover.pdf

Download (571kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
02 Abstrak.pdf

Download (20kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
03 Bab 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (155kB)
[img] Text (BAB II)
04 Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (273kB)
[img] Text (BAB III)
05 Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (157kB)
[img] Text (BAB IV)
06 Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text (BAB V)
07 Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
08 Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (248kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
09 Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Masa pandemi Covid-19 merupakan tantangan bagi humas pemerintah dalam menjalankan perannya sebagai pelayanan publik, penyebaran virus Covid19 di Indonesia membuat pemerintah menentukan kebijakan mengenai protokol kesehatan terkait pembatasan kegiatan masyarakat diruang publik yang mengharuskan seluruh masyarakat tetap dirumah. Hal tersebut memaksa seluruh pelayanan tatap muka yang beralih menjadi pelayanan secara online, namun tantangan tersebut tidak menjadi kendala bagi humas DPMPTSP Provinsi DKI Jakarta dalam menjalani tugasnya sebagai pelayanan publik perizinan dan non perizinan. Humas menciptakan inovasi baru saat pandemi dengan kampanye #BisaDariRumah melalui penerapan komunikasi digital. Pendigitalisasian diharapkan agar memudahkan masyarakat tetap dapat melakukan perizinan dan non perizinan serta mendapatkan pelayanan yang prima hanya dengan dari rumah. Meskipun masyarakat sebelumnya sudah terpapar mengenai perizinan online yang telah disediakan oleh Humas DPMPTSP Provinsi DKI Jakarta sejak tahun 2018, namun pelayanan online baru dapat terlaksana sepenuhnya saat situasi pandemi. Penelitian ini untuk mengetahui implementasi komunikasi digital dalam memberikan informasi pelayanan publik perizinan dan non perizinan bagi masyarakat. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah excellent teori of public relations dengan model two way symmetrical dan menggunakan konsep komunikasi bermedia internet atau computer mediated communication, yang mengutamakan komunikasi secara penuh dengan publiknya untuk upaya membangun hubungan dan pemahaman bersama Penelitian ini menggunakan paradigma post positivistik dengan desain penelitian studi kasus. Data dikumpulkan melalui wawancara dan observasi yang dilakukan secara langsung atau tatap muka. Subjek penelitian ini merupakan sub Koordinator Urusan vii Penyuluhan Bidang Penyuluhan dan Pengaduan DPMPTSP Provinsi DKI Jakarta dan Customer Relatins Officer (CRO) DPMPTSP Provinsi DKI Jakarta. Data yang dihasilkan disajikan dan dianalisis secara interaktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Humas DPMPTSP Provinsi DKI Jakarta telah mengimplementasikan tugasnya dalam memberikan informasi dan pelayanan yang tersistem dalam teknologi digital yaitu: melalui web site yang menunjang pelayanan perizinan dan non perizinan, media sosial instagram live, kerjasama dengan media televisi nasional untuk menyebarluaskan informasi serta aplikasi zoom untuk peninjauan lapangan. Selanjutnya, sikap responsif, adaptif dan keterbukaan Humas DPMPTSP Provinsi DKI Jakarta dalam mengimplementasikan pelayanan perizinan dan nonperizinan yang prima dimasa pandemi sesuai dengan teori excellent dari Grun dengan model two-way symmetric dari Wehmeier. Humas DPMPTSP Provinsi DKI Jakarta dalam mengimplementasikan komunikasi digital pelayanan publik melalui kampanye #BisaDariRumah untuk menerapkan pelayanan secara online yang telah disediakan dan melakukan segala programnya sesuai aspek komunikasi dan berdasarkan ketentuan Peraturan Pemerintah dan Level Pimpinan. Kata kunci : Komunikasi Digital, Implementasi, Pelayanan Publik

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FP/PR. 23 052
NIM/NIDN Creators: 44216110057
Uncontrolled Keywords: Komunikasi Digital, Implementasi, Pelayanan Publik
Subjects: 600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 650.1-650.9 Standard Subdivisions of Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Subdivisi Standar Dari Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 659 Advertising and Public Relations/Periklanan, Reklame, Pariwara, Iklan, Sponsor, Humas, Hubungan Masyarakat
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 659 Advertising and Public Relations/Periklanan, Reklame, Pariwara, Iklan, Sponsor, Humas, Hubungan Masyarakat > 659.2 Public Relations/Hubungan Masyarakat
700 Arts/Seni, Seni Rupa, Kesenian > 770 Photography and Photographs/Seni Fotografi dan Foto > 776 Computer Arts, Digital Arts/Seni Komputer, Seni Digital
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Hubungan Masyarakat
Depositing User: ADELINA HASNA SETIAWATI
Date Deposited: 22 May 2023 07:09
Last Modified: 22 May 2023 07:09
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/77504

Actions (login required)

View Item View Item