PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Kasus Pada PT Federal International Finance Cabang Tangerang)

WAHYUNINGSIH, FENI (2017) PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Kasus Pada PT Federal International Finance Cabang Tangerang). S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
1.COVER.pdf

Download (425kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2.ABSTRAK.pdf

Download (29kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
3.BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (181kB)
[img] Text (BAB II)
4.BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (393kB)
[img] Text (BAB III)
5.BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB IV)
6.BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (445kB)
[img] Text (BAB V)
7.BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (156kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN)
8.DAFTAR PUSTAKA & LAMPIRANLAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (550kB)

Abstract

Penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan dan kepuasan pelanggan terhadap loyalitas pelanggan. Objek penelitian ini adalah pelanggan yang mengunakan jasa PT Federal International Finance cabang Tangerang. Penelitian ini dilakukan terhadap 93 responden dengan menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif. Karena itu, analisa data yang digunakan adalah analisis statistik dalam bentuk uji regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa pada secara parsial dan simultan variabel kualitas layanan berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan. Dan pada variabel kepuasan pelanggan secara parsial tidak berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan PT Federal International Finance cabang Tangerang. Hal ini dibuktikan dari uji simultan (Uji F) menunjukan nilai yang signifikan dari data variabel bebas yang mendukung hipotesa dan dari uji parsial (uji t) menunjukan nilai yang tidak signifikan pada variabel kepuasan pelanggan. Pada uji determinasi terdapat pengaruh sebesar 27,8% dari variabel independen (Kualitas Layanan dan Kepuasan Pelanggan) dan sisanya 72,2% dipengaruhi oleh faktor lain. Kata kunci : kualitas layanan, kepuasan pelanggan, loyalitas pelanggan.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FE/MJ. 17 658
NIM/NIDN Creators: 43113110464
Uncontrolled Keywords: kualitas layanan, kepuasan pelanggan, loyalitas pelanggan.
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 020 Library and Information Sciences/Perpustakaan dan Ilmu Informasi > 025 Operations, Archives, Information Centers/Operasional Perpustakaan, Arsip dan Pusat Informasi, Pelayanan dan Pengelolaan Perpustakaan > 025.5 Service to Users/Layanan Kepada Pengguna Perpustakaan > 025.52 Reference and Information Services/Layanan Referensi dan Informasi
000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 020 Library and Information Sciences/Perpustakaan dan Ilmu Informasi > 025 Operations, Archives, Information Centers/Operasional Perpustakaan, Arsip dan Pusat Informasi, Pelayanan dan Pengelolaan Perpustakaan > 025.5 Service to Users/Layanan Kepada Pengguna Perpustakaan > 025.52 Reference and Information Services/Layanan Referensi dan Informasi > 025.523 Cooperative Information Services/Layanan Informasi
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 651 Office Services/Layanan Kantor
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 29 Nov 2017 03:56
Last Modified: 04 Apr 2024 07:42
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/39716

Actions (login required)

View Item View Item