PENGARUH LIKUIDITAS DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN PROPERTI DAN REAL ESTATE YANG LISTING DI BEI PERIODE 2014-2015

COMPIWARTI, HINNI MERLY (2017) PENGARUH LIKUIDITAS DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN PROPERTI DAN REAL ESTATE YANG LISTING DI BEI PERIODE 2014-2015. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
1. Cover.pdf

Download (337kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2. Abstrak.pdf

Download (139kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
3. Bab I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (365kB)
[img] Text (BAB II)
4. Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (379kB)
[img] Text (BAB III)
5. Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (437kB)
[img] Text (BAB IV)
6. Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (433kB)
[img] Text (BAB V)
7. Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (193kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8. Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (160kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh likuiditas dan struktur modal terhadap profitabilitas pada perusahaan properti dan real estate yang listing di BEI Periode tahun 2014 – 2015. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif yaitu metode regresi berganda. Teknik pengambilan sampel dilakukan melalui pengambilan data sekunder melalui metode purposive sampling. Dari hasil analisa menunjukkan bahwa likuiditas berpengaruh signifikan dan positif terhadap profitabilitas secara parsial. Struktur modal berpengaruh signifikan dan negatif terhadap profitabilitas secara parsial. Secara simultan likuiditas dan struktur modal berpengaruh secara signifikan terhadap profitabilitas perusahaan properti dan real estate.The purpose of this study was to determine the relationship between liquidity and capital structure to profitability in property and real estate company that listed on IDX period 2014 - 2015. This study used quantitative research methods with multiple regression method. The sampling technique is done through the collection of secondary data through a purposive sampling method. The results showed that liquidity positive and significantly affect the profitability partially. Capital structure negative and significantly affect the profitability. Simultaneously liquidity and capital structure significantly affect the profitability of the property and real estate company.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FE/AK. 17 127
NIM/NIDN Creators: 43212110335
Uncontrolled Keywords: profitabilitas, likuiditas, struktur modal, kinerja keuangan.
Subjects: 300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 330 Economics/Ilmu Ekonomi
300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 330 Economics/Ilmu Ekonomi > 332 Financial Economics, Finance/Ekonomi Keuangan dan Finansial, Ekonomi Biaya dan Pembiayaan
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi > 657.7 Accounting for Specific Phases of Business Activity/Akuntansi Khusus yang Berkaitan dengan Bidang Bisnis > 657.76 Capital Accounting/Akuntansi Modal
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 11 Mar 2017 09:35
Last Modified: 17 Feb 2024 06:31
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/33242

Actions (login required)

View Item View Item