PENGARUH MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN DEPARTEMEN UMUM ASURANSI JIWA BERSAMA BUMIPUTERA 1912

MULYAWATI, EUIS (2011) PENGARUH MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN DEPARTEMEN UMUM ASURANSI JIWA BERSAMA BUMIPUTERA 1912. S2 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta-Menteng.

[img] Text (COVER-LAMPIRAN TESIS)
TESIS PENGARUH MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

dalam penelitian ini penulis melakukan kajian pengaruh motivasi dan lingkungan kerja terhadap pretasi kerja karyawan dapertemen umum asuransi jiwa bersama bumiputera 1912, motivasi dan lingkungan kerja sebagai variabel bebas dan prestasi kerja sebagai variabel terikat. Analisis kolerasi dan regresi dengan data primer diambil secata random dengan menggunakan skala likert. Data yang diperoleh diuji dengan kualitas, asumsi klasik dan untuk memastikan kevalidan data kemudian dilakukan analisis data dengan uji regresi berganda dan penguji hipotesis dengan bantuan SPSS 18. Dari hasil penelitian diketahui bahwa motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja pada dimensi ekstrintik dan interistik menempati urutan pertama atau dengan kata lain motivasi kerja dalah faktor terpenting dalam meningkatkan prestasi kerja pada dimensi keberhasilan lingkungan dan merupakan faktor yang mempengaruhi prestasi kerja. kta akunci: motivasi, lingkungan kerja, prestasi kerja dan dimensi

Item Type: Thesis (S2)
Call Number CD: CDT-551-11-152
NIM/NIDN Creators: 55107110021
Uncontrolled Keywords: tesis manajemen, manajemen sumber daya manusia, MSDM, motivasi, lingkungan kerja, prestasi kerja dan dimensi. motivation, work environment, work performance, and dimensions
Subjects: 600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum
Divisions: Pascasarjana > Magister Manajemen
Depositing User: MYTHA ALVIANA SARI
Date Deposited: 25 Jul 2022 06:55
Last Modified: 25 Jul 2022 06:55
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/66120

Actions (login required)

View Item View Item