MODIFIKASI UNIT LIGHT TRUCK ISUZU ELF VARIANT NMR 71 TSD MENJADI VARIANT BARU NMR 71 SDL DENGAN MEMPERPANJANG CHASSIS

MA'ARIF, MACHFUL (2018) MODIFIKASI UNIT LIGHT TRUCK ISUZU ELF VARIANT NMR 71 TSD MENJADI VARIANT BARU NMR 71 SDL DENGAN MEMPERPANJANG CHASSIS. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Bekasi.

[img]
Preview
Text
1. Halaman Judul.pdf

Download (93kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. Abstrak.pdf

Download (177kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. Lembar Pernyataan.pdf

Download (587kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. Lembar Pengesahan.pdf

Download (499kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. Penghargaan.pdf

Download (101kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. Daftar Isi.pdf

Download (110kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. Daftar Table.pdf

Download (101kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. Daftar Gambar.pdf

Download (112kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. Glossarium.pdf

Download (103kB) | Preview
[img] Text
10. BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (197kB)
[img] Text
12. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (670kB)
[img] Text
11. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
14. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (269kB)
[img] Text
13. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
15. Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (151kB)
[img] Text
16. Lampiran 1 ISC-A180B.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Commercial Vehicle adalah jenis kendaraan masal yang sering kita gunkan dalam hal angkut menganggkut secara masal, baik mengangkut manusia maupun kebutuhan logistik lainya. Salah satu yang sring kita kenal adalah light truck atau lebih di kenal truck angkutan ringan dengan Gross Vehicle Weight (GVW) dibawah 10 ton. Truck angkutan ini banyak di jumpai di jalanan yang mengangkut logistic dari satu daerah ke daerah lain. Seiring berkembanya jaman, dan semakin majunya teknologi, light truck juga berkembang menyesuaikan kebutuhan customer. PT Isuzu Astra Motor Indonesia contohnya, yang akan mengembangkan jenis Light Truck NMR 71 TSD dari chassis pendek, akan dipanjangkan dengan menyambung Wheel Base (WB) dan Rear Over Hang (ROH), sehingga diharapkan dengan chassis yang panjang tersebut, volume menjadi banyak dari yang sebelumnya (NMR 71 TSD) namun dengan Gross Vehicle Weight (GVW) yaitu 8 ton. Kebutuhan Light truck panjang memang salah satu inovasi terbaru untuk menjawab kebutuhan customer yang membutuhkan daya angkut volume besar namun irit bahan bakar. Proses memperpanjang chassis jauh lebih murah biaya produksinya dari pada membuat chassis baru. Membuat chasis baru, membutuhkan invest tool dan dies yang mahal. Sedangkan memperpanjang cahsis hanya invest tool perpanjangan chassis yang akan dipanjangkan saja. Kata Kunci: Commercial Vehicle, Light Truck, Gross Vehicle Weight, Chassis,

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FT/MSN 18 001
NIM/NIDN Creators: 41316310007
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Commercial Vehicle, Light Truck, Gross Vehicle Weight, Chassis,
Subjects: 600 Technology/Teknologi > 620 Engineering and Applied Operations/Ilmu Teknik dan operasi Terapan > 621 Applied Physics/Fisika terapan > 621.8 Machine Engineering, Machinery/Teknik Mesin
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: siti maisyaroh
Date Deposited: 21 Jul 2022 04:52
Last Modified: 21 Jul 2022 04:52
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/65722

Actions (login required)

View Item View Item