ANALISIS KINERJA KEUANGAN DAN KELANGSUNGAN USAHA PADA EMITEN SUB SEKTOR PERKEBUNAN PERIODE 2005-2009

RATRI, RATNA FIRMANI (2010) ANALISIS KINERJA KEUANGAN DAN KELANGSUNGAN USAHA PADA EMITEN SUB SEKTOR PERKEBUNAN PERIODE 2005-2009. S2 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta - Menteng.

[img] Text (Cover - Lampiran)
tesis_10.pdf
Restricted to Registered users only

Download (745kB)

Abstract

This research is to predict capabilty anda performance of company. Beside, this research tries to build a model to predict finacial distress condition of plantation company using Altman Z Score models and Springate models. Research method is used descriptive comparative. Population research uses emiten plantation company and sample consist of 4 (four) crude palm oil plantation company as PT. Smart Corporation, PT. Astra Agro Lestari, PT Bakrie Sumatera Plantation, and PT. Tunas Baru Lampung.Financial distress condition consistlikuiditas ratio, leverage ratio, activity ratio and probability ratio. Be based on accounting analysis Altman Z Score dan Springate models its produse conclusion 3 (three) company is healthy and 1 (one) company is not healthy that it can indication financial distress of campany.Penelitian ini bertujuan mengkaji kinerja keuangan dan kelangsungan perusahaan emiten subsektor perkebunan dan mengevaluasi potensi financial distress dengan menggunakan model Altman dan Z Score dan model Springate. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif komparatif. Populasi emiten sub sektor perkebunan dan sampel yang dipilih berdasarkan purposive diperoleh empat perusahaan perkebunan kelapa sawit yang go publik yaitu PT. Smart Corporation, PT. Astra Agro Lestari, PT Bakrie Sumatera Plantation, dan PT. Tunas Baru Lampung. Rasio keuangan meliputi rasio likuiditas, rasio leverage, rasio aktivitas dan rasio probabilitas. Hasil penelitian diperoleh kesimpulan 3 (tiga) perusahaan masuk kategori sehat dan 1 (satu) perusahaan masuk kategori tidak sehat yang mengindikasikan rasio kelangsungan usaha tidak baik.

Item Type: Thesis (S2)
Call Number CD: CDT-551-10-163
NIM/NIDN Creators: 55108110192
Uncontrolled Keywords: MKU, MANAJEMEN KEUANGAN
Subjects: 600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum
Divisions: Pascasarjana > Magister Manajemen
Depositing User: UMMI RAHMATUSSYIFA
Date Deposited: 10 Jun 2022 06:38
Last Modified: 14 Jul 2022 04:03
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/63099

Actions (login required)

View Item View Item