ANALISIS KAPASITAS LINTAS KERETA AUOMATIC PEOPLE MOVER SYSTEM (APMS) UNTUK MENINGKATKAN FREKUENSI PERJALANAN DAN PELAYANAN ANGKUTAN DI BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA

SAZILI, IMAM AKHMAD (2017) ANALISIS KAPASITAS LINTAS KERETA AUOMATIC PEOPLE MOVER SYSTEM (APMS) UNTUK MENINGKATKAN FREKUENSI PERJALANAN DAN PELAYANAN ANGKUTAN DI BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
1. COVER.pdf

Download (225kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2. ABSTRAK.pdf

Download (27kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
3. BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (269kB)
[img] Text (BAB II)
4. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (413kB)
[img] Text (BAB III)
5. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (153kB)
[img] Text (BAB IV)
6. BAB IV .pdf
Restricted to Registered users only

Download (491kB)
[img] Text (BAB V)
7. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (317kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (137kB)

Abstract

Indonesia sebagai salah satu negara yang berkembang dengan pesat, memiliki banyak tantangan yang harus dihadapi dalam berbagai bidang. Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang adalah etalase Negara Republik Indonesia dan sekaligus menjadi pintu gerbang utama menuju jantung Negara kepulauan ini. Dalam hal yang berkaitan dengan aksesibilitas internal di Bandara Soekarno-Hatta yang dari hari ke hari jumlah penumpang yang menggunakan transportasi udara semakin meningkat pesat. Adapun rencana pengembangan yang akan diusung oleh Angkasa Pura II untuk meminimalisir hal tersebut ialah dengan membangun sebuah moda transportasi modern yaitu Automatic People Mover System (APMS), atau kendaraan cepat yang bebas hambatan, berjalan secara otomatis atau tanpa pengemudi menghubungkan antar terminal. Dalam pembangunan moda transportasi tesebut dibutuhkan perhitungan analisis lintas kapasistas APMS, proyeksi jumlah penumpang dan perbandingan penggunaan APMS dengan moda transportasi saat ini (Shuttle bus). Dimana untuk perhitungan dan perbandingannya dibutuhkan data-data pendukung, seperti fisibility study dan Laporan Akhir Grand Design BSH. Berdasarkan hasil analisis dengan data-data yang telah diperoleh didapatkan nilai kapasitas lintas APMS sebesar 88 APMS/hari dan dari perhitungan metode regresi linier, jumlah penumpang hingga tahun 2027 diproyeksikan mencapai 106.318.391 penumpang/tahun. Dengan adanya pembangunan proyek APMS, dimana jumlah penumpang dibandara yang setiap tahun semakin meningkat, akan sangat berguna sekali dalam mengatasi kemacetan dibandara. Langkah pembangunan proyek APMS dirasakan sangat tepat sekali karena manfaat yang dihasilkan akan berdampak pada kelancaran moda transportasi di bandara. Pembangunan proyek APMS ini yang nantinya akan menghasilkan keuntungan berupa bertambahnya jumlah penumpang yang menggunakan moda transportasi udara karena tingkat pelayanan yang baik dan secara otomatis dari pihak maskapai akan menambah jumlah pesawat dengan adanya peningkatan jumlah penumpang di bandara. PT. Angkasa Pura II harus mengeluarkan dana yang besar untuk pembangunan proyek APMS ini agar semua dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Kata Kunci : APMS, Bandara, Kereta, Shuttle bus, regresi.

Item Type: Thesis (S1)
NIM/NIDN Creators: 41115120066
Uncontrolled Keywords: APMS, Bandara, Kereta, Shuttle bus, regresi
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 020 Library and Information Sciences/Perpustakaan dan Ilmu Informasi > 025 Operations, Archives, Information Centers/Operasional Perpustakaan, Arsip dan Pusat Informasi, Pelayanan dan Pengelolaan Perpustakaan > 025.3 Bibliographic Analysis and Control/Bibliografi Analisis dan Kontrol Perpustakaan
000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 020 Library and Information Sciences/Perpustakaan dan Ilmu Informasi > 025 Operations, Archives, Information Centers/Operasional Perpustakaan, Arsip dan Pusat Informasi, Pelayanan dan Pengelolaan Perpustakaan > 025.4 Subject Analysis and Control/Subjek Analisis dan Kontrol Perpustakaan
100 Philosophy and Psychology/Filsafat dan Psikologi > 150 Psychology/Psikologi > 154 Subconscious and Altered States and Process/Psikologi Bawah Sadar
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 28 May 2022 12:38
Last Modified: 28 May 2022 12:38
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/62075

Actions (login required)

View Item View Item