PUTRA, DIRGANTARA PRATAMA (2017) PROTOTIPE SISTEM MONITORING KAPASITAS WAREHOUSE BENDA METAL DAN PLASTIK TRANSPARAN BERBASIS WEB. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
|
Text (HAL COVER)
Isi_cover_510337605230.pdf Download (606kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK)
Isi_abstract_212589412578.pdf Download (100kB) | Preview |
|
Text (BAB I)
Isi1673935518309.pdf Restricted to Registered users only Download (103kB) |
||
Text (BAB II)
Isi2391495948549.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
Text (BAB III)
Isi3421224549396.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
Text (BAB IV)
Isi4856611177444.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
Text (BAB V)
Isi5380021922904.pdf Restricted to Registered users only Download (140kB) |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN)
Isi_pustaka965179106021.pdf Restricted to Registered users only Download (299kB) |
Abstract
Sistem monitoring berbasis web merupakan salah satu teknologi yang sangat banyak digunakan didunia industri dan instansi besar untuk membantu pekerja. Bagi industri dan instansi besar di Indonesia sangat membutuhkan teknologi ini, karena memberikan efisiensi dan ketapatan waktu yang baik. Teknologi ini berperan sangat penting dikarenakan kita dapat memonitoring tingkat kepenuhan dari wadah penampungan serta dapat membedakan dua jenis objek yang berbeda dengan suatu web server khususnya sistem pemilahan dan monitoring. Dengan berkembangnya teknologi saat ini dimungkinkan membuat sebuah teknologi kontrol jarak jauh serta dapat di pantau dari jarak jauh. Sistem ini dibagi menjadi 3 bagian, yaitu sistem penggerak konveyor, pemilah sampah, dan monitoring berbasis web. Sistem ini menggunakan Sensor Proximity Ikduktif sebagai alat untuk medeteksi benda metal, Sensor Optik untuk medeteksi barang plastik transparan, Motor Servo alat untuk mengontrol jenis benda yang berbeda, dan Sensor Ultrasonik HC-SR04 untuk memantau tingkat kepenuhan di wadah penampungan. Berdasarkan hasil pengujian, koneksi ethernet shield dan laptop berjalan dengan baik, dimana hasil 9 kali test ping reply dan rata-rata delay pengiriman data yang kecil yaitu 1 ms. Ketika prototipe ketika sensor proximity induktif mendeteksi objek berbahan metal maka motor servo akan bergerak ke kanan dengan sudut 95 derajat mengarahkan objek ke penampungan sampah metal. Sedangkan ketika sensor optik mendeteksi objek berbahan plastik transparan maka motor servo akan bergerak ke kiri dengan sudut 70 derajat mengarahkan objek ke penampungan sampah plastik transparan. Kemudian sensor ultrasonik hc-sr04 yang ada di tempat penampungan dalam keadaan High maka seacara otomatis akan mengirimkan nilai pembacaan dalam cm ke LCD dan web atau client. Kata Kunci: Monitoring, Pemilah sampah, Sensor Proximity Induktif, Sensor Optik, Motor Servo, Sensor Ultrasonik, Arduino Mega 2560, Ethernet Shield W5100
Actions (login required)
View Item |