Studi Parametrik Koefisien Penentu Ukuran kolom Struktur Beraturan Di Wilayah Gempa 3.

Rahmawati, Ika (2009) Studi Parametrik Koefisien Penentu Ukuran kolom Struktur Beraturan Di Wilayah Gempa 3. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img] Text (SKRIPSI FULL)
41105010020 Ika Rahmawati.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Judul : Studi Parametrik Koefisien Penentu Ukuran Kolom Struktur Beraturan Di Wilayah Gempa 3, Nama : Ika Rahmawati, NIM : 4110501-0020, Pembimbing utama : Dr. Ir. Resmi Bestari, MS , Tahun : 2009 Pada daerah dengan resiko gempa yang cukup besar seperti Indonesia, besarnya gaya yang diakibatkannya sangat mempengaruhi bangunan-bangunan bertingkat, khususnya bangunan bertingkat banyak. Maka dari itu, disain bangunannya harus direncanakan agar tahan bahaya gempa. Disain bangunan bertingkat tahan gempa dilakukan untuk mendapatkan struktur tahan gempa yang ekonomis berdasarkan peraturan-peraturan yang ditetapkan. Dalam Tugas Akhir ini penulis mencoba mencari koefisien penentu yang cocok untuk mendapatkan perkiraan awal ukuran kolom bangunan yang terletak di daerah rawan gempa. Penelitian ini hanya terbatas pada struktur yeng terletak di wilayah gempa 3 dengan tinggi bangunan ± 16m. Dari hasil perhitungan dan analisa dengan software SAP2000 v10 dapat diambil kesimpulan sebagai berikut : Untuk kolom tengah lantai 4 = koefisien optimum n = 0,05 dengan ρ 1,00%. Lantai 3 = koefisien optimum n = 0,1 dengan ρ 1,07%. Lantai 2 = koefisien optimum n = 0,15 dengan ρ 1,00%. Lantai 1 = koefisien optimum n = 0,15 dengan ρ 1,00%. Untuk kolom pinggir lantai 4 = efisiensi tidak dapat dicari. Lantai 3 = koefisien optimum n = 0,075 dengan ρ 1,69%. Lantai 2 = koefisien optimum n = 0,1 dengan ρ 1,00%.Lantai 1 = koefisien optimum n = 0,2 dengan ρ 1,00%. Untuk kolom sudut lantai 4 = efisiensi tidak dapat dicari. Lantai 3 = koefisien optimum n = 0,05 dengan ρ 1,577%. Lantai 2 = koefisien optimum n = 0,075 dengan ρ 1,287%. Lantai 1 = koefisien optimum n = 0,15 dengan ρ 1,04%.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FTSP/SIP. 09 010
Call Number: STSP/09/116
NIM/NIDN Creators: 41105010020
Uncontrolled Keywords: BANGUNAN - TAHAN GEMPA
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 20 Dec 2009 15:02
Last Modified: 18 Aug 2022 04:33
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/25420

Actions (login required)

View Item View Item