SOEHARNO, LINA HADIPUTRANTI (2025) PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, MODAL INTELEKTUAL TERHADAP INTELLECTUAL CAPITAL DISCLOSURE DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi pada Perusahaan Manufaktur Berteknologi Tinggi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2019). S2 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
|
Text (HAL COVER)
01 COVER.pdf Download (476kB) | Preview |
|
![]() |
Text (BAB I)
02 BAB 1.pdf Restricted to Registered users only Download (175kB) |
|
![]() |
Text (BAB II)
03 BAB 2.pdf Restricted to Registered users only Download (315kB) |
|
![]() |
Text (BAB III)
04 BAB 3.pdf Restricted to Registered users only Download (254kB) |
|
![]() |
Text (BAB IV)
05 BAB 4.pdf Restricted to Registered users only Download (391kB) |
|
![]() |
Text (BAB V)
06 BAB 5.pdf Restricted to Registered users only Download (93kB) |
|
![]() |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
07 DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (210kB) |
|
![]() |
Text (LAMPIRAN)
08 LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
The rapid development of science and technology in the current era of globalization affects the need for complete information for stakeholders regarding the company's growth potential. This potential refers to the company's ability to manage its knowledge and resources to increase business productivity and efficiency in creating company wealth through financial performance. The aim of this research is to examine how the influence of Good Corporate Governance, Intellectual Capital on Intellectual Capital Disclosure with Financial Performance as an Intervening Variable. The population in this study are high-tech manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The research data is taken from the Indonesia Stock Exchange site period in 2017 – 2019. The method used is the Purposive Sampling method and technical analysis using E-Views 11. The results of this study show that Institutional Ownership, Proportion of Independent Audit Committee and ROA have a significant effect on Intellectual Capital Disclosure while Capital Intellectual has a significant negative effect on Intellectual Capital Disclosure, the proportion of Independent Commissioners has no effect on Intellectual Capital Disclosure. Financial performance is not able to mediate the relationship between GCG and Intellectual Capital Disclosure, Financial Performance mediates the relationship between Intellectual Capital and Intellectual Capital Disclosure. Keywords : Institutional Ownership, Managerial Ownership, Independent Audit Committee Proportion, Independent Commissioner Proportion, Intellectual Capital, Financial Performance and Intellectual Capital Disclosure. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin pesat di era globalisasi saat ini, mempengaruhi kebutuhan informasi yang lengkap bagi stakeholders mengenai potensi pertumbuhan perusahaan. Potensi ini mengacu kepada kemampuan perusahaan dalam mengelola pengetahuan serta sumber daya yang dimiliki untuk meningkatkan produktivitas dan efisiensi usaha dalam menciptakan kekayaan perusahaan melalui kinerja keuangan. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah menguji bagaimana pengaruh Good Corporate Governance , Modal Intelektual terhadap Intellectual Capital Disclosure dengan Kinerja Keuangan Sebagai Variabel Intervening. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur berteknologi tinggi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Data penelitian diambil dari situs Bursa Efek Indonesia periode tahun 2017 – 2019. Metode yang digunakan adalah metode Purposive Sampling dan teknis analisis menggunakan E-Views 11. Hasil penelitian ini menunjukkan Kepemilikan Institusional, Proporsi Komite Audit Independen dan ROA berpengaruh signifikan terhadap Intellectual Capital Disclosure sedangkan Modal Intelektual berpengaruh signifikan negatif terhadap Intellectual Capital Disclosure, Proporsi Komisaris Independen tidak berpengaruh terhadap Intellectual Capital Disclosure . Kinerja Keuangan tidak mampu memediasi hubungan antara GCG dan Intellectual Capital Disclosure , Kinerja Keuangan memediasi hubungan antara Modal Intelektual dan Intellectual Capital Disclosure. Kata Kunci : Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Manajerial, Proporsi Komite Audit Independen, Proporsi Komisaris Independen, Modal Intelektual, Kinerja Keuangan dan Intellectual Capital Disclosure.
Actions (login required)
![]() |
View Item |