USULAN PERBAIKAN TATA LETAK GUDANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE CRAFT (Studi Kasus di Gudang CKD Part Quester)

HAFIZ, MOCHAMAD (2021) USULAN PERBAIKAN TATA LETAK GUDANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE CRAFT (Studi Kasus di Gudang CKD Part Quester). S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text
HALAMAN JUDUL_Mochamad Hafiz.pdf

Download (641kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1_Mochamad Hafiz.pdf

Download (760kB) | Preview
[img] Text
BAB 2_Mochamad Hafiz.pdf
Restricted to Registered users only

Download (983kB)
[img] Text
BAB 3_Mochamad Hafiz.pdf
Restricted to Registered users only

Download (737kB)
[img] Text
BAB 4_Mochamad Hafiz.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 5_Mochamad Hafiz.pdf
Restricted to Registered users only

Download (760kB)
[img] Text
BAB 6_Mochamad Hafiz.pdf
Restricted to Registered users only

Download (550kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA_Mochamad Hafiz.pdf
Restricted to Registered users only

Download (520kB)
[img] Text
LAMPIRAN_Mochamad Hafiz.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Gudang merupakan suatu area yang dibebani tugas untuk menyimpan barang mentah, barang setengah jadi, barang jadi, hingga barang-barang penunjang produksi. Gudang CKD part Quester adalah suatu bangunan yang digunakan sebagai area penyimpanan komponen-komponen kendaraan merk Quester sebelum dikirim ke jalur perakitan. Kondisi tata letak saat ini belum memperhatikan frekuensi masuk keluar dan keluar barang, aliran material, dan hubungan keterkaitan antar area kerja sehingga tata letak tidak efektif. Penelitian ini bertujuan memberikan usulan layout yang lebih optimal ditinjau dari total nilai Ongkos Material Handling (OMH) yang paling minimum. Penelitian ini menggunakan pendekatan Engineering Design Problem (EDP) dengan metode CRAFT (Computerized Relative Allocation of Facilities Technique). Penelitian ini juga membandingkan hasil pengolahan CRAFT dengan metode pengukuran jarak euclidean dan rectilinear. Hasil penelitiannya adalah layout hasil pengolahan CRAFT dengan metode pengukuran jarak rectilinear mampu mengurangi total nilai OMH dari Rp. 113.468.871,3 menjadi Rp. 105.251.797,9 atau setara dengan 7,24% dalam periode 3 bulan sehingga layout tersebut diputuskan sebagai layout usulan.

Item Type: Thesis (S1)
NIM/NIDN Creators: 41619310042
Uncontrolled Keywords: Gudang, Tata Letak, CRAFT, Ongkos Material Handling (OMH), Euclidean, Rectilinear
Subjects: 700 Arts/Seni, Seni Rupa, Kesenian > 750 Painting and Paintings/Seni Lukis dan Lukisan > 758 Other Subjects/Subjel Lainnya > 758.6 Industrial and Technical Subjects/Subjek Industri dan Teknik
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: siti maisyaroh
Date Deposited: 06 Jan 2024 07:38
Last Modified: 06 Jan 2024 07:38
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/85190

Actions (login required)

View Item View Item