ANALISIS PENGARUH PENERAPAN PSAK 25 ATAS ESTIMASI AKUNTANSI TERHADAP PAJAK TANGGUHAN DAN LABA BERSIH PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN DI BEI TAHUN 2011 - 2013

FEBRIAN, TUZA (2015) ANALISIS PENGARUH PENERAPAN PSAK 25 ATAS ESTIMASI AKUNTANSI TERHADAP PAJAK TANGGUHAN DAN LABA BERSIH PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN DI BEI TAHUN 2011 - 2013. S2 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text
HAL COVER.pdf

Download (451kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRACT.pdf

Download (36kB) | Preview
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (122kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (175kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (76kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (322kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (436kB)
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (81kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (342kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada Perusahaan Sektor Pertambangan di Bursa Efek Indonesia dengan tujuan untuk menganalisa pengaruh cadangan piutang tak tertagih, provisi kewajiban biaya proyek dan pajak tangguhan terhadap laba bersih perusahaan. Pengumpulan data menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan, sedangkan analisa data menggunakan analisa jalur. Hasil analisa data menunjukkan bahwa : (i) cadangan piutang tak tertagih berpengaruh positif terhadap pajak tangguhan, (ii) cadangan piutang tak tertagih berpengaruh positif terhadap laba bersih perusahaan, (iii) provisi kewajiban biaya proyek berpengaruh negatif terhadap pajak tangguhan, (iv) provisi kewajiban biaya proyek berpengaruh negatif terhadap laba bersih perusahaan, (v) pajak tangguhan berpengaruh positif terhadap laba bersih perusahaan. Ketiga variabel bebas (cadangan piutang tak tertagih, provisi kewajiban biaya proyek dan pajak tangguhan) secara bersamaan dan parsial setelah dihipotesis dinyatakan berpengaruh positif dan signifikan terhadap laba bersih perusahaan.

Item Type: Thesis (S2)
NIM/NIDN Creators: 55513310010
Uncontrolled Keywords: Cadangan Piutang Tak Tertagih, Provisi Kewajiban Biaya Proyek, Pajak Tangguhan, Laba Bersih Perusahaan.
Subjects: 600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi
Divisions: Pascasarjana > Magister Akuntansi
Depositing User: siti maisyaroh
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:34
Last Modified: 07 Dec 2023 07:34
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/84610

Actions (login required)

View Item View Item