BOWO, EDI (2018) PENGARUH CCO (CONTRACT CHANGE ORDER) TERHADAP BIAYA DAN WAKTU (Studi Kasus : Pembangunan Water Intake Instalasi Pengolahan Air Kapasitas 500 liter/detik Cikarang Kabupaten Bekasi). S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
|
Text (HAL COVER)
01_Cover.pdf Download (26kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK)
02_Abstrak.pdf Download (27kB) | Preview |
|
|
Text (LEMBAR PERNYATAAN)
LEMBAR PERNYATAAN.pdf Download (118kB) | Preview |
|
|
Text (LEMBAR PENGESAHAN)
LEMBAR PENGESAHAN LULUS.pdf Download (137kB) | Preview |
|
|
Text (KATA PENGANTAR)
00_Kata Pengantar.pdf Download (131kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR ISI)
03_Daftar Isi.pdf Download (109kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR TABEL)
04_Daftar Tabel.pdf Download (22kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR GAMBAR)
05_Daftar Gambar.pdf Download (22kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR LAMPIRAN)
06_Daftar Lampiran.pdf Download (99kB) | Preview |
|
Text (BAB I)
BAB I Pendahuluan.pdf Restricted to Registered users only Download (38kB) |
||
Text (BAB II)
BAB II Tinjauan Pustaka.pdf Restricted to Registered users only Download (203kB) |
||
Text (BAB III)
BAB III Metodologi.pdf Restricted to Registered users only Download (141kB) |
||
Text (BAB IV)
BAB IV Pengumpulan dan Pengolahan Data.pdf Restricted to Registered users only Download (955kB) |
||
Text (BAB V)
BAB V Penutup.pdf Restricted to Registered users only Download (27kB) |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA)
07_Daftar Pustaka .pdf Restricted to Registered users only Download (218kB) |
||
Text (LAMPIRAN)
wawancara 1.pdf Restricted to Registered users only Download (93kB) |
Abstract
Proyek pembangunan instalasi pengolahan air berkapasitas 500 liter/detik di tegal gede kecamatan cikarang kabupaten Bekasi dibangun untuk meningkatkan pelayanan air bersih dari PDAM Bhagasasi kepada masyarakat di wilayah Cikarang Utara, Cikarang Selatan, Lemahabang, dan Cibarusah, proyek ini terdiri dari beberapa macam bangunan beserta instalasinya antara lain, bangunan water intake, bangunan ruang kimia, bangunan workshop, bangunan pengolah lumpur (sludge decanter system), bangunan ruang genset dan panel, bangunan ruang pompa distribusi, bangunan water treatment plan dan bangunan reservoir tampungan air. Dalam perjalanannya terdapat perubahan desain yang disebabkan oleh rencana peningkatan kapasitas pada pengolahan air, sehingga bangunan terutama bangunan water intake, mengalami perubahan bentuk fisik serta luasan pada bangunan sipil intak. Hal ini mengakibatkan pekerjaan cco (contract change order) dan berpengaruh tehadap biaya dan waktu penyelesaian pekerjaan. Dalam penulisan ini penulis melakukan analisis penyebab perubahan desain Pembangunan Instalasi Pengolahan Air Kapasitas 500 Liter/Detik Cikarang Kabupaten Bekasi untuk mencari penyebab perubahan desain dengan menggunakan cara metode survey di lapangan yaitu dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara terstruktur. dengan ditambah informasi-informasi dari data proyek tersebut. Hasil penelitian yang didapat adalah perubahan desain water intake disebabkan oleh penambahan jumlah pompa yang awalnya 3 buah menjadi 6 buah, hal ini dikarenakan untuk mencakup kebutuhan intake eksisting yang sudah lama masa beroperasinya, dan menunjang perubahan kapasitas untuk kebutuhan di masa yang akan datang, dalam hal ini perubahan kapasitas bangunan pun menjadi lebih besar dan mengakibatkan perubahan total bangunan sipil, oleh sebab itu terjadi pekerjaan cco (contract change order) yang berpengaruh pada penambahan biaya sebesar Rp 1,533,702,016,00 dan keterlambatan waktu pelaksanaan pekerjaan sebesar -3.5870%. Kata kunci : CCO (contract change order)
Actions (login required)
View Item |