APLIKASI E-INVOICE PADA PT. MANDALA MITRA KARYA

KUSNIAWATI, HERNI (2017) APLIKASI E-INVOICE PADA PT. MANDALA MITRA KARYA. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRACT.pdf

Download (23kB) | Preview
[img]
Preview
Text (HAL COVER)
COVER.pdf

Download (483kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (80kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (398kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (793kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (755kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (134kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (353kB)

Abstract

PT.Mandala Mitra Karya merupakan sebuah perusahaan terbesar kedua di Indonesia yang bergerak dalam bidang pengadaan barang berupa industri panel listrik dan penyedia jasa pemasangan alat alat komunikasi. Dengan banyaknya pekerjaan maka perusahaan ini juga banyak bekerja sama dengan supplier terutama dalam pembelian yang mengharuskan supplier mengajukan penagihan kepada PT.Mandala Mitra Karya. Dalam hal perusahaan masih menggunakan sistem manual sehingga kurang efektif . Hal ini menyebabkan implementasi terganggu yang menyebabkan penerimaan invoice terlalu lama dari yang dijadwalkan dan tidak efisiennya sumber daya yang dikeluarkan untuk hal tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat sebuah Sistem Aplikasi E-Invoice berbasis web yang dapat memberi kemudahan kepada para supplier,subcont,ataupun vendor dalam mengajukan penagihan. Sehingga proses implementasi menjadi lebih cepat, sehingga membantu mencapai hasil kerja yang maksimal dan dapat menunjang informasi yang cepat dan akurat, Metode perancangan yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan menggunakan Unified Modeling Language (UML), perangkat lunak akan dibangun menggunakan bahasa pemrograman Hypertext Preprocessor (PHP) dan database MySQL. Laporan skripsi ini akan menguraikan aktifitas-aktifitas dan produk-produk yang dihasilkan pada masing-masing tahap pengembangan.desain dan implementasi untuk sistem Aplikasi E-Invoice ini dibatasi hanya sebatas pensubmitan invoice secara online. Pada tahap akhir pengembang perangkat lunak, dilakukan evaluasi terhadap proses dan pengembangan perangkat lunak. Hal-hal apa yang telah dilakukan dan apa yang belum dilakukan pada pengembangan perangkat lunak ini akan diulas pada bagian akhir skripsi ini. Kata kunci : Aplikasi E-invoice,UML, efisiensi,PHP, MySQL.

Item Type: Thesis (S1)
NIM/NIDN Creators: 41815120026
Uncontrolled Keywords: Aplikasi E-invoice,UML, efisiensi,PHP, MySQL.
Subjects: ?? 651.8 ??
?? 658.05 ??
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 17 Oct 2017 03:42
Last Modified: 17 Oct 2017 03:42
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/39153

Actions (login required)

View Item View Item