KAJIAN PENGGUNAAN VENTILASI ALAMI TERHADAP KENYAMANAN TERMAL RUANG KELAS STUDI KASUS : SDN PONDOK JAGUNG 1 TANGERANG SELATAN

YENY, ABDULLAH (2017) KAJIAN PENGGUNAAN VENTILASI ALAMI TERHADAP KENYAMANAN TERMAL RUANG KELAS STUDI KASUS : SDN PONDOK JAGUNG 1 TANGERANG SELATAN. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
A Cover, Pernyataan, Pengesahan, Daftar Isi.pdf

Download (598kB) | Preview
[img] Text (ABSTRAK)
Abstrak _ Abstract.pdf
Restricted to Registered users only

Download (27kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (140kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (891kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (143kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA - LAMPIRAN)
Daftar Pustaka _ Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (859kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kenyamanan termal para siswa dalam ruang kelas serta untuk mengetahui seberapa besar pengaruh bukaan terhadap kenyamanan termal siswa di ruang kelas. Objek dari penlitian ini adalah tiga ruang kelas di SDN Pondok Jagung 1, Kota Tangerang Selatan. Kelas yang diteliti adalah dua kelas di lantai satu dan satu kelas di lantai dua. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dan kuantitatif yang digunakan sebagai metode pengumpulan data. Yaitu berupa kuesioner (Kualitatif) dan pengukuran kenyamanan termal menggunakan alat pengukuran (kuantitatif) berupa kecepatan angin (Anemometer Vane Probe), pengukuran suhu permukaan (Infrared Thermometer) dan pengukuran kelembapan ruangan. (Dry and Wet). Pengukuran yang dilakukan mengggunakan tiga experiemen yaitu dengan ventilasi tertutup semua, ventilasi terbuka menyilang dan ventilasi terbuka semua. Dari hasil tersebut maka dapat disimpulkan bahwa semakin banyak ventilasi yang terbuka maka semakin rendah nilai PMV yang diperoleh karena suhu udara akan semakin dinging. Kemudian semakin banyak ventilasi yang dibuka maka nilai PPD (%) akan semakin menurun. Sehingga benyaknya ventilasi pada ruangan akan mempengaruhi kenyamanan termal ruangan. Sedangkan nilai kenyamanan termal yang diperoleh adalah kelas 3A dan 3Bbelum memnuhi kenyamanan termal. Namun kelas 4A adalah kelas yang paling mendekati zona Kenyamanan termal.

Item Type: Thesis (S1)
NIM/NIDN Creators: 41213010027
Uncontrolled Keywords: Kenyamanan Termal, PMV, Ruang Kelas.
Subjects: 600 Technology/Teknologi > 640 Home Economic and Family Living Management/Kesejahteraan Rumah Tangga dan Manajemen Kehidupan Keluarga > 644 Household Utilities/Keperluan Rumah Tangga > 644.5 Household Ventilation and Air Conditioning AC/Ventilasi dan Penyejuk Ruangan untuk Rumah Tangga
600 Technology/Teknologi > 690 Buildings/Teknik Bangunan > 697 Heating, ventilating, air-conditioning engineering/Teknik Pemanasan Rumah, Teknik Pemanas Ruangan, Teknik Ventilasi dan Pendingin Ruangan AC
Divisions: Fakultas Teknik > Arsitektur
Depositing User: RIZKY MIJKA EDELWEIS
Date Deposited: 04 Jan 2025 09:56
Last Modified: 04 Jan 2025 09:56
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/93402

Actions (login required)

View Item View Item