ANALISIS EVEKTIVITAS MESIN STEAM EJECTOR DENGAN METODE OVERALL EQUIPMENT EFFECTIVENESS (OEE) DI PT. INDONESIA TORAY SYNTHETICS

BASKORO, TRI (2017) ANALISIS EVEKTIVITAS MESIN STEAM EJECTOR DENGAN METODE OVERALL EQUIPMENT EFFECTIVENESS (OEE) DI PT. INDONESIA TORAY SYNTHETICS. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
01.HAL COVER.pdf

Download (338kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
02.ABSTRAK.pdf

Download (96kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
03.BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (113kB)
[img] Text (BAB II)
04.BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (378kB)
[img] Text (BAB III)
05.BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB)
[img] Text (BAB IV)
06.BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (342kB)
[img] Text (BAB V)
07.BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (306kB)
[img] Text (BAB VI)
08.BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (31kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA & LAMPIRAN)
09.DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (142kB)

Abstract

PT. Indonesia Toray Synthetics merupakan perusahaan yang bergerak di bidang industri tekstil. Permasalahan yang sering terjadi pada saat proses esterifikasi menggunakan mesin steam ejector adalah sering berhentinya mesin yang dalam satu bulan dapat memakan waktu, ini dikarenakan beberapa faktor baik itu mesin, manusia, metode, material, dan lingkungan yang menyebabkan penurunan efektivitas mesin. Oleh karena itu perlu adanya implementasi pemeliharaan secara berkala agar dapat mengurangi waktu berhentinya mesin karena kerusakan yang tidak terduga. Untuk menghitung nilai efektivitas mesin steam ejector dapat menggunakan metode Overall Equipment Effectiveness dan menggunakan Six Big Losses untuk mengeliminasi faktorfaktor penyebab terjadinya penurunan efektivitas mesin. Dengan menggunakan perhitungan Overall Equipment Effectiveness diketahui pada bulan Agustus 2016 memiliki persentase OEE sebesar 9,95% yang disebabkan karena rendahnya tingkat kualitas produk. Sedangkan hasil dari Six Big Losses persentase tertinggi yaitu dari faktor rework losses yang memiliki persentase 78,62% sehingga mengakibatkan turunnya nilai OEE. Kata Kunci : Overall Equipment Effectiveness (0EE), Six Big Losses, Steam Ejactor

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FT/IND. 17 107
NIM/NIDN Creators: 41613010022
Uncontrolled Keywords: Overall Equipment Effectiveness (0EE), Six Big Losses, Steam Ejactor
Subjects: 100 Philosophy and Psychology/Filsafat dan Psikologi > 150 Psychology/Psikologi > 154 Subconscious and Altered States and Process/Psikologi Bawah Sadar > 154.6 Sleep Phenomena/Fenomena Tidur > 154.63 Dreams/Mimpi > 154.634 Analysis/Analisis
700 Arts/Seni, Seni Rupa, Kesenian > 750 Painting and Paintings/Seni Lukis dan Lukisan > 758 Other Subjects/Subjel Lainnya > 758.6 Industrial and Technical Subjects/Subjek Industri dan Teknik
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: SHAFAUSSARIRAH
Date Deposited: 17 May 2024 06:07
Last Modified: 17 May 2024 06:07
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/88711

Actions (login required)

View Item View Item