Aplikasi Labeling Data Tweet Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter

IKHWANUDIN, MUHAMMAD (2021) Aplikasi Labeling Data Tweet Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img] Text (JURNAL MAHASISWA)
KOMPRE+41517110020+MUHAMMAD IKHWANUDIN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Social Media is a medium for socializing with each other online without discussion restrictions. So that various forms of messages on social media contain sentences of sarcasm or negative sentences. For this reason, as a form of learning, it is necessary to have media that can provide responses/labels to sentences or messages on social media. So we designed a website called Data-labeling, this website is one method of data processing that is quite easy and efficient. With labeling, raw data is processed by categorizing data into a group with certain conditions so as to facilitate drawing conclusions or processing data to the next stage. Through the application that we built, users can do the labeling process easily without having to go through the labeling process manually. In the development process, this website was designed using the PHP programming language with the CodeIgniter Framework, as the method that best suits the existing conditions. With the implementation of the Web-Based Tweet Data Labeling Application Using the Codeigniter Framework, it can be concluded that the design of this system can meet the need for labeling with paperless concepts efficiently, effectively, and easily for all users. Key words: research, guidance, computer science, universitas mercu buana Sosial Media merupakan media untuk bersosialisasi satu sama lain secara online tanpa batasan pembahasan, sehingga berbagai macam bentuk pesan yang ada di sosial media mengandung kalimat sarkasme atau kalimat negatif. Untuk itu sebagai bentuk pembelajaran diperlukan adanya media yang dapat memberikan tanggapan/label terhadap kalimat atau pesan yang ada di sosial media. Sehingga kami merancang Website yang bernama Data-labeling, website ini merupakan salah satu metode pengolahan data yang cukup mudah serta efisien. Dengan labeling, data mentah diolah dengan mengkategorikan data ke dalam suatu kelompok dengan kondisi tertentu sehingga memudahkan penarikan kesimpulan atau pemrosesan data ke tahap berikutnya. Melalui aplikasi yang kami bangun, user dapat melakukan proses labeling dengan mudah tanpa harus melalui proses labeling secara manual. Dalam proses development, website ini dirancang menggunakan Bahasa pemrograman PHP dengan Framework Codeigniter, sebagai metode yang paling sesuai dengan kondisi yang ada. Dengan adanya implementasi Aplikasi Labeling Data Tweet Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter, maka dapat disimpulkan bahwa perancangan system ini dapat memenuhi kebutuhan untuk labeling dengan konsep paperless secara efisien, efektif, dan mudah untuk berbagai kalangan pengguna. Kata kunci: penelitian, panduan, ilmu komputer, universitas mercu buana

Item Type: Thesis (S1)
NIM/NIDN Creators: 41517110020
Uncontrolled Keywords: penelitian, panduan, ilmu komputer, universitas mercu buana
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 000. Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum
000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 000. Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 004 Data Processing, Computer Science/Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 03 Nov 2023 01:12
Last Modified: 03 Nov 2023 01:12
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/83727

Actions (login required)

View Item View Item