AGRIFIANTO, DAFFA (2023) PEMANFAAATAN TEKNOLOGI UNTUK BER-INVESTASI PADA KARANG TARUNA JUARA KAMPUNG GONDRONG. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
Text (JURNAL MAHASISWA)
jurnal 41818010057 Daffa Agrifianto.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
— The use of technology in investing is something that is increasingly in demand by the public, especially in today's digital era. The use of this technology provides an opportunity for the community to invest in social projects that have a positive impact on the surrounding community. Using technology to invest makes it easy for people to invest. Communities can make investments with relatively affordable values, and monitor and track their investments easily through the available applications. In addition, the use of technology to invest in the Karang Taruna Champion Gondrong community also provides benefits for the community in terms of transparency and access to information. Communities can see clearly the financial reports of social projects funded through this platform, as well as obtain information regarding social projects being funded so that they can know their investment goals and the positive impact they will have on the surrounding community. However, keep in mind that investing digitally still has risks like investing in general. Therefore, the community must understand the risks and potential benefits that can be obtained and conduct a thorough analysis of the social projects to be funded. Overall, the use of technology in investing for the Karang Taruna Champion Gondrong community provides an alternative solution for people who want to invest easily and affordably, while participating in the development of social projects that have a positive impact on the surrounding community. By utilizing technology, people can make investments efficiently and effectively so that potential profits can be optimized and the positive impact on the surrounding community can be increasingly felt. Pemanfaatan teknologi dalam berinvestasi merupakan hal yang semakin diminati oleh masyarakat, terutama di era digital saat ini. Pemanfaatan teknologi ini memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk berinvestasi dalam proyek sosial yang memberikan dampak positif bagi masyarakat sekitar. Dalam pemanfaatan teknologi untuk berinvestasi memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk melakukan investasi. Masyarakat dapat melakukan investasi dengan nilai yang relatif terjangkau, serta memantau dan melacak investasi mereka secara mudah melalui aplikasi yang tersedia. Selain itu, pemanfaatan teknologi untuk ber-investasi pada masyarakat Karang Taruna Juara Gondrong juga memberikan manfaat bagi masyarakat dalam hal transparansi dan akses informasi. Masyarakat dapat melihat secara jelas laporan keuangan proyek sosial yang didanai melalui platform ini, serta memperoleh informasi terkait proyek sosial yang didanai sehingga mereka dapat mengetahui tujuan investasi mereka dan dampak positif yang akan diberikan pada masyarakat sekitar. Namun, perlu diingat bahwa investasi secara digital tetap memiliki risiko seperti investasi pada umumnya. Oleh karena itu, masyarakat harus memahami risiko dan potensi keuntungan yang dapat diperoleh serta melakukan analisis yang matang terhadap proyek sosial yang akan didanai. Secara keseluruhan, pemanfaatan teknologi dalam investasi untuk masyarakat Karang Taruna Juara Gondrong memberikan solusi alternatif bagi masyarakat yang ingin berinvestasi secara mudah dan terjangkau, sambil turut serta dalam pengembangan proyek sosial yang memberikan dampak positif pada masyarakat sekitar. Dengan pemanfaatan teknologi, masyarakat dapat melakukan investasi secara efisien dan efektif sehingga potensi keuntungan dapat lebih optimal dan dampak positif pada masyarakat sekitar dapat semakin terasa. Keywords— Using technology, Investing, Social Projects, Transparency, Digital
Actions (login required)
View Item |