SAEFULOH, ARIF (2019) ANALISIS DAN PERANCANGAN MANAGEMENT IT ASSET SYSTEM DENGAN HISTORY LOG SERVICES DAN RECOMENDATION TICKET BERBASIS WEB PADA PT. TIKI JNE. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
Text (JURNAL MAHASISWA)
Jurnal Yudisium - Arif Saefuloh.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Assets are an important part of the owner or user, especially inventory items in companies, organizations and other institutions. Digital work aid tools also become a business strategy in the company. Software systems play an important role in terms of detailed asset data collection and handover of rights and responsibilities to asset ownership. Analysis of the needs of software systems using an object-oriented approach with UML design can be applied in this study. The application applied in this case is expected to be able to meet the needs of IT asset management, especially IT employees. The software system designed is a website-based application that will be used as a tool for monitoring, data collection, evaluation, and efficiency. Keywords: Technicians, Hardware, Inventory, IT Asset Management, Website. Aset merupakan bagian penting bagi pemilik ataupun pengguna terutama barangbarang inventaris di perusahaan, organisasi, dan lembaga lainnya. Alat-alat bantu pekerjaan yang serba digital juga menjadi srategi bisnis di perusahaan. Sistem perangkat lunak berperan penting dalam hal pendataan asset secara rinci dan serah terima hak dan tanggungjawab terhadap kepemilikan aset. Analisis kebutuhan sistem perangkat lunak menggunakan pendekatan berorientasi objek dengan desain UML dapat diterapkan pada penelitian ini. Aplikasi yang diterapkan pada kasus ini diharapkan bisa memenuhi kebutuhan manajemen aset IT khususnya karyawan IT. Sistem perangkat lunak yang dirancang yaitu aplikasi berbasis website yang akan digunakan sebagai alat monitoring, pendataan, evaluasi, dan efisiensi. Kata kunci: Teknisi, Hardware, Inventaris, Manajemen Aset IT, Website.
Actions (login required)
View Item |