FIRDAUS, MOH. FAQIHUDDIN (2019) RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM INFORMASI RENTAL KOMIK BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN QR CODE STUDI KASUS KRADENAN KOMIK PEKALONGAN. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
Text (JURNAL MAHASISWA)
(Jurnal Yudisium) Moh. Faqihuddin Firdaus - 41515010115.pdf Restricted to Registered users only Download (881kB) |
Abstract
Along with the development of technology, many fields of work began to use computer technology to complete a job. Even libraries began to use Barcode technology and computers to process borrowing and returning books. In Pekalongan there are comic rentals that have not used computer technology to process the borrowing and returning of comics. By using Visual Studio Code, MySQL, CodeIgniter tools, Dart and PHP programming languages, this research produces an android-based comic rental application using the QR Code. This comic rental application can display information from each comic in the comic rental as well as to process the borrowing and returning of comics by scanning the QR Code in the comic. By using this comic rental application, the occurrence of errors in writing or typing when the process of borrowing and returning comics becomes reduced. Key words: Information Systems, QR Code, SDLC Seiring perkembangan teknologi banyak bidang pekerjaan yang mulai menggunakan teknologi komputer untuk menyelesaikan suatu pekerjaan. Bahkan perpustakaan mulai menggunakan teknologi Barcode dan komputer untuk melakukan proses peminjaman dan pengembalian buku. Di Pekalongan terdapat rental komik yang belum memanfaatkan teknologi komputer untuk melakukan proses peminjaman dan pengembalian komik. Dengan menggunakan tools Visual Studio Code, MySQL, CodeIgniter serta bahasa pemrograman Dart dan PHP, penelitian ini menghasilkan aplikasi rental komik berbasis android menggunakan QR Code. Aplikasi rental komik ini dapat menampilkan informasi dari setiap komik yang ada pada rental komik serta untuk melakukan proses peminjaman dan pengembalian komik dengan melakukan Scan QR Code pada komik. Dengan menggunakan aplikasi rental komik ini, terjadinya kesalahan dalam penulisan ataupun pengetikan pada saat proses peminjaman dan pengembalian komik menjadi berkurang. Kata kunci: Sistem Informasi, Kode QR, SDLC
Actions (login required)
View Item |