DAMPAK KEMACETAN LALU LINTAS TERHADAP KUALITAS UDARA DISEKITARNYA DI JALAN RAYA SERANG – BALARAJA

QODIR, ABDUL (2007) DAMPAK KEMACETAN LALU LINTAS TERHADAP KUALITAS UDARA DISEKITARNYA DI JALAN RAYA SERANG – BALARAJA. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img] Text (HAL COVER)
cOVERsim.doc

Download (1MB)
[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.doc

Download (46kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.doc
Restricted to Registered users only

Download (53kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.doc
Restricted to Registered users only

Download (212kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.doc
Restricted to Registered users only

Download (47kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV 1.doc
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.doc
Restricted to Registered users only

Download (57kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar pustaka.doc
Restricted to Registered users only

Download (20kB)

Abstract

Kasus pencemaran udara saat ini sedang ramai diperbincangkan seiring dengan kemajuan teknologi zaman sekarang, terutama yang berkaitan dengan gas buang kendaraan bermotor yang menurut sumber literature bahwa sumbangsih pencemaran udara adalah transportasi yaitu sebesar 85%. Diduga kasus pencemaran tersebut terjadi karena makin meluasnya daerah kemacetan dan seringnya terjadi kemacetan lalu lintas dibeberapa ruas jalan. Untuk mengetahui hubungan antara pencemaran udara dengan kondisi lalu lintas khusunya tingkat konsentrasi CO, HC, PB dan PM 10, maka penulis mencoba dengan melakukan analisa pengukuran konsentrasi polutan tersebut dan pengukuran volume kendaraan, kecepatan dan kapasitas jalan di ruas jalan raya Balaraja – Serang, diharapkan hubungan datanya dapat memberikan gambaran indikasi atau kesimpulan. Hasil analisis data menggambarkan suatu indikasi bahwa, tingkat konsentrasi polutan dengan karakteristik lalu lintas menggambarkan hubungan datanya signifikan, artinya jika volume kendaraan maka akan meningkat pula tingkat konsentrasi polutan, dan jika tingkat kecepatan rendah maka akan meningkat tingkat konsentrasi polutan.

Item Type: Thesis (S1)
NIM/NIDN Creators: 0110311-042
Uncontrolled Keywords: DAMPAK KEMACETAN LALU LINTAS TERHADAP KUALITAS UDARA DISEKITARNYA DI JALAN RAYA SERANG – BALARAJA
Subjects: 300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 350 Public Administration and Military Science/Administrasi Negara dan Ilmu Kemiliteran > 358 Air and Other Specialized Forces and Warfare; Engineering and Related Services/Udara dan Pasukan Khusus dan Peperangan Khusus; Rekayasa dan Layanan Terkait
300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 380 Commerce, Communications, Transportation (Perdagangan, Komunikasi, Transportasi)
300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 380 Commerce, Communications, Transportation (Perdagangan, Komunikasi, Transportasi) > 385 Railroad Transportation/Transportasi Kereta Api
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 18 Aug 2022 04:13
Last Modified: 18 Aug 2022 04:13
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/67914

Actions (login required)

View Item View Item