APLIKASI PEMINJAMAN RUANG DISKUSI PADA PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS XYZ BERBASIS WEB

FAHMISSURUR, MUHAMMAD (2019) APLIKASI PEMINJAMAN RUANG DISKUSI PADA PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS XYZ BERBASIS WEB. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img] Text (JURNAL MAHASISWA)
Muhammad Fahmissurur - 41515010118.pdf
Restricted to Registered users only

Download (884kB)

Abstract

The discussion room is a place that is needed for some university students to study together or discuss activities in working on campus assignments, to get information related to the discussion room, students must open a library that is needed on the 6th floor, this is considered inefficient, because it is still have not discussed the discussion room, the purpose of this research is to create a web-based application that can contain information about space discussions and real-time loan features to conduct the process of borrowing discussion space. This system is built on the web with the aim of being more flexible for all operating systems and also need to install applications that require storage space. This application was created using the RAD software development method that emphasizes the short, short, and fast system development cycles. This research produces a discussion room lending application that can make it easier for students to find information about borrowing a discussion room and can do the borrowing process to use the discussion space in the library. Key words: Borrowing, Discussion Room, Web, RAD Ruang diskusi merupakan tempat yang dibutuhkan bagi sebagian mahasiswa universitas xyz untuk belajar bersama atau kegiatan berdiskusi dalam mengerjakan tugas-tugas kampus, untuk mendapatkan informasi terkait ketersediaan ruang diskusi, mahasiswa harus menuju perpustakaan yang berada di lantai 6, hal tersebut dirasa kurang efisien, karena masih belum ada kepastian terkait ketersediaan ruang diskusi, tujuan dari penelitian ini adalah membuat aplikasi berbasis web yang dapat menampilkan informasi tentang ketersediaan ruang diskusi serta fitur peminjaman secara real time untuk melakukan proses peminjaman ruang diskusi. Sistem ini dibangun berbasis web dengan tujuan penggunaan yang lebih fleksibel pada semua sistem operasi serta tanpa perlu pemasangan aplikasi yang membutuhkan ruang penyimpanan. Aplikasi ini dibuat menggunakan metode pengembangan perangkat lunak RAD yang menekankan pada siklus pembangunan sistem yang pendek, singkat, dan cepat. Penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi peminjaman ruang diskusi yang dapat mempermudah mahasiswa dalam mencari informasi tentang ketersediaan ruang diskusi dan dapat melakukan proses peminjaman untuk menggunakan ruang diskusi yang ada di perpustakaan. Kata kunci: Peminjaman, Ruang Diskusi, Web, RAD

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: JM/TI. 19 306
Call Number: JM181900127
NIM/NIDN Creators: 41515010118
Uncontrolled Keywords: Peminjaman, Ruang Diskusi, Web, RAD
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 000. Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum
000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 000. Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 005 Computer Programmming, Programs, Data/Pemprograman Komputer, Program, Data
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 06 Aug 2022 05:51
Last Modified: 24 Sep 2022 04:55
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/66957

Actions (login required)

View Item View Item