HUBUNGAN KOMITMEN PADA ORGANISASI DAN KEDISPLINAN KERJA DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI PT. SMPI

SARI, DINI PERMANA (2010) HUBUNGAN KOMITMEN PADA ORGANISASI DAN KEDISPLINAN KERJA DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI PT. SMPI. S2 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta-Menteng.

[img]
Preview
Text (COVER-LAMPIRAN)
DINI-PERMANA-SARI-55108110174-CLOSED.pdf

Download (20MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan mencari hubungan antara komitmen organisasi dan kedisiplinan terhadap kepuasan kerja karyawan di PT. SMPI. Varoabel bebas terdiri dari komitmen pada organisasn dan kedisiplinan. variabel terikatnya adalah kepuasan kerja. pengumpulan data menggunakan angket dan data presensi. Sampel penelitian berjumlah 154 dengan taraf kesalahan sampling 1% dari populasi sejumlah 212 karyawan regular. Data Penelitian berupa ordinal sehingga analisa dilakukan dengan teknik statistic non-parametrik. hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang positif signifikan (a=1%) anatara komitmen pada organisasi dan kepuasan kerja. Namun tidak ada hubungan yang signifikan antara kedisplinan pada perusahaan dan kedisiplinan. kata kunci: kepuasan kerja, komitneb pada perusahaan dan kedisplinan.

Item Type: Thesis (S2)
Call Number CD: CDT-551-11-153
NIM/NIDN Creators: 551081100174
Uncontrolled Keywords: tesis manajemen, MSDM, manajemen sumber daya manusia. kepuasan kerja, komitneb pada perusahaan dan kedisplinan. job statisfacation, commitment and discipline
Subjects: 600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum
Divisions: Pascasarjana > Magister Manajemen
Depositing User: MYTHA ALVIANA SARI
Date Deposited: 25 Jul 2022 07:29
Last Modified: 25 Jul 2022 07:29
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/66130

Actions (login required)

View Item View Item