SUTRISNO, DWI (2007) ANALISA PERANCANGAN GERINDA POROS CAM DENGAN METODE VDI 2221. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
Text (SKRIPSI FULL)
bulbul.pdf Restricted to Registered users only Download (18MB) |
Abstract
Perkembangan industri sepeda motor di tanah air semakin pesat dan tampak bergairah, akan tetapi perkembangannya tidak tertuju kepada pengembangan teknologi melainkan pengekonomisan produk, hal ini membuat minimya variasi sepeda motor yang ada. Melihat kenyataan tersebut, tugas akhir ini mencoba memberikan masukan, ide perancangan ulang terhadap poros cam untuk kembangkan lagi sesuai dengan kebutuhan para penggendara sepeda motor. Dan selain itu alat pengerindaan ini dapat mendalur ulang apabila poros cam sudah mengalamin kerusakan kurang lebih 20 % dapat diperbaiki lagi sehingga dapat menghemat biaya.Dilengkapi dengan penjelasan mengenai berbagai unsurunsur geometri yang penting dalam merancang sebuah sepeda motor. Selain itu pula faktor keamanan sangatlah penting dalam memproduksi suatu produk, untuk itu penulis menggunakan bantuan metode VDI 2221 untuk menganalisis tegangan yang terjadi, sehingga didapat nilai akhir analisa dari hasil perhitungan tegangan geser yang terjadi maka mur dan baut yang digunakan adalah mur dari bahan St70 dengan tegangan geser yang diijinkan adalah 7000 N/mm2. Gaya yang terjadi adalah 5000 N, maka mur dan baut yang digunakan AMAN. Dari hasil perhitungan penggerindaan yaitu kecepatan periferial batu gerinda = 7,85 m/s, rasio kecepatan = 201,3 m/s, maka waktu penggerindaannya = 512 r/min.
Actions (login required)
View Item |