IMPLEMENTASI ALGORITMA K – NEAREST NEIGHBORS UNTUK PREDIKSI BERAT BAYI IDEAL PADA POSYANDU ELANG

PAMUNGKAS, DIMAS ADJIE (2019) IMPLEMENTASI ALGORITMA K – NEAREST NEIGHBORS UNTUK PREDIKSI BERAT BAYI IDEAL PADA POSYANDU ELANG. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img] Text (JURNAL MAHASISWA)
JURNAL FIFO.pdf
Restricted to Registered users only

Download (881kB)

Abstract

Posyandu merupakan kegiatan pencatatan terhadap kondisi kesehatan balita yang dilakukan secara rutin dan terus menerus setiap bulan. Pencatatan kesehatan anak balita dilakukan untuk memantau pertumbuhan balita (growth monitoring), baik pertumbuhan berat badan maupun tinggi badan balita. Penimbangan berat badan dan pengukuran tinggi badan balita di posyandu merupakan upaya masyarakat dalam memantau tumbuh kembang bayi dan balita. Walaupun berat badan dan tinggi badan balita telah di catat dalam KMS, orang tua masih perlu melakukan perhitungan untuk mengetahui apakah balita mereka memiliki berat yang normal atau tidak, selain itu para orang tua juga ingin mengetahui apakah berat badan balita mereka akan mengalami kenaikan pada bulan mendatang berdasarkan berat badan bayi bulan-bulan sebelumnya. Kami mengusulkan nearest neighbor menggunakan euclidiean distance untuk mengetahui apakah berat badan balita termasuk normal, kurang normal atau tidak normal berdasarkan tabel WHO. Selanjutnya untuk memprediksi berat badan balita di bulan mendatang kami mengusulkan k-nearest neighbor berdasarkan berat badan bayi sebelumnya. Hasil eksperimen menunjukan k-nearest neighbor dapat mengklasifikasi tumbuh kembang bayi normal, kurang normal, dan tidak normal, serta k-nearest neighbor dapat memprediksi berat badan bayi di bulan berikut nya. Keywords : Klasifikasi pertumbuhan balita, prediksi berat badan bayi, K-Nearest Neighbor

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: JM/SI. 19 016
NIM/NIDN Creators: 41814010191
Uncontrolled Keywords: Klasifikasi pertumbuhan balita, prediksi berat badan bayi, K-Nearest Neighbor
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 000. Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 005 Computer Programmming, Programs, Data/Pemprograman Komputer, Program, Data > 005.5 General Purpose Application Programs/Program Aplikasi dengan Kegunaan Khusus
500 Natural Science and Mathematics/Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 510 Mathematics/Matematika > 518 Numerical Analysis/Analisis Numerik, Analisa Numerik > 518.1 Algorithms/Algoritma
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum > 658.01-658.09 [Management of Enterprises of Specific Sizes, Scopes, Forms; Data Processing]/[Pengelolaan Usaha dengan Ukuran, Lingkup, Bentuk Tertentu; Pengolahan Data]
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum > 658.01-658.09 [Management of Enterprises of Specific Sizes, Scopes, Forms; Data Processing]/[Pengelolaan Usaha dengan Ukuran, Lingkup, Bentuk Tertentu; Pengolahan Data] > 658.05 Data Processing Computer Applications/Pengolahan Data Aplikasi Komputer
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 24 Jun 2022 03:32
Last Modified: 24 Jun 2022 03:32
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/63955

Actions (login required)

View Item View Item