PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN CARA BIJAK MENGGUNAKAN INTERNET PADA SISWA SD NEGERI RAWA GEMPOL

HIDAYAT, FAISAL (2019) PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN CARA BIJAK MENGGUNAKAN INTERNET PADA SISWA SD NEGERI RAWA GEMPOL. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img] Text (JURNAL MAHASISWA)
Jurnal Yudisium Faisal Hidayat 41515010085.pdf
Restricted to Registered users only

Download (368kB)

Abstract

In the modern era, almost in various fields has been entered into information technology, because it cannot be denied that the presence of information technology is able to make work much easier and more efficient. There are many types of information technology, the Internet is one form of information technology that can reach users far and wide because the presence of smartphones today is the driving factor for the development of the internet without recognizing limitations. Therefore this understanding of information technology must be instilled early in the millennial generation so that they have a basic knowledge of information technology and are able to use it wisely. In the above topic, we students from the University of Mercu Buana want to provide a socialization of our siblings at SD Negeri Rawa Gempol in a community service program that aims to introduce various forms of information technology and use the internet wisely, which is expected to be the output of this activity -adik we have more insight and are able to apply the material we convey to their learning activities and the environment. Keywords: information technology, internet, students, Rawa Gempol Elementary School. Pada era modern saat ini hampir di berbagai bidang telah dimasukki oleh teknologi informasi, karena tidak dapat dipungkiri bahwa hadirnya teknologi informasi ini mampu membuat pekerjaan menjadi jauh lebih mudah dan lebih efisien. Ada banyak sekali jenis dari teknologi informasi, Internet menjadi salah satu bentuk dari teknologi informasi yang dapat menjangkau user lebih jauh dan luas karena dengan adanya smartphone saat ini yang menjadi faktor pendorong berkembangnya internet tanpa mengenal batasan. Oleh karenanya pemahaman mengenai teknologi informasi ini harus ditanamkan sejak dini kepada para generasi milenial saat ini agar mereka mempunyai dasar pengetahuan mengenai teknologi informasi dan mampu memanfaatkannya dengan bijak. Dalam topik diatas maka kami mahasiswa Universitas Mercu Buana ingin memberikan sebuah sosialisasi terhadap adik-adik kami di SD Negeri Rawa Gempol dalam program pengabdian masyarakat yang bertujuan untuk mengenalkan macam-macam bentuk teknologi informasi serta pemanfaatan internet dengan bijak, yang diharapkan output dari kegiatan ini adik-adik kami mempunyai wawasan lebih serta mampu menerapkan materi yang kami sampaikan ke dalam kegiatan belajar mereka maupun lingkungan. Kata kunci: teknologi informasi, internet, siswa, SDN Rawa Gempol.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: JM/TI. 19 123
NIM/NIDN Creators: 41515010085
Uncontrolled Keywords: teknologi informasi, internet, siswa, SDN Rawa Gempol.
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 000. Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 004 Data Processing, Computer Science/Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 000. Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 004 Data Processing, Computer Science/Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika > 004.6 Interfacing and Communications/Tampilan Antar Muka (Interface) dan Jaringan Komunikasi Komputer
000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 000. Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 006 Special Computer Methods/Metode Komputer Tertentu > 006.7 Multimedia Systems/Sistem-sistem Multimedia > 006.75 Social Multimedia/Multimedia Social > 006.752 Blogs/Blog, Web Blog
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 21 Jun 2022 03:09
Last Modified: 21 Jun 2022 03:09
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/63761

Actions (login required)

View Item View Item