SEPTIANA, IRVAN SENO (2019) OPTIMALISASI SISTEM MONITORING PADA JARINGAN VSAT DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI PRTG. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
Text (JURNAL MAHASISWA)
Jurnal Yudisium Irvan Seno Septiana - 41514120093.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Abstract
VSAT (Very Small Aperture Terminal) is a Geostation on satellite communications system that can works on C-Band, Ku-Band and Ka-Band frequency. VSAT can be used as a solution for high-troughput necessity because VSAT is capable to receive a data from satellite up to 40 Mbps. By Using VSAT, its very beneficial especially for Indonesia which has many islands to receive a data, video or audio from all over the world by internet. Every VSAT provider has a NMS for their management and monitoring system. But for the monitoring system, The NMS has a limited. Basic deficiencies that exist is a time difference between the monitoring system and actual time, no notification showed up when there is one of the remote problems and limited graph for reporting because the monitoring system only graph for 1 week only. To solve the problem, the VSAT Provider needs another tools to optimazing the monitoring system by using PRTG (Passler Router Traffic Grapher). The PRTG used for monitoring every device on remote especially actual (real-time) utilization and bandwidth usage by SNMP and ICMP protocol, so it possible to VSAT provider to detect earlier if the problem happen. If a remotes down or offline, the PRTG server will send an email notification to VSAT Provider so they can follow it up as soon as the receive the notification. This research result leads us to discover more detail about bandwidth usage, utilization, modem condition on site and a tools to detecting earlier Key words: VSAT, SNMP, ICMP, PRTG VSAT (Very Small Aperture Terminal) merupakan stasiun bumi kecil pada sistem komunikasi satelit yang bekerja pada frekuensi radio C band, Ku band dan Ka band. VSAT digunakan sebagai solusi dari kurangnya lebar di bidang frekuensi (bandwith) pada jaringan internet setempat karena VSAT dapat menerima data dari satelit dengan kecepatan sampai 40Mb/detik. Dengan VSAT daerah kepulauan seperti indonesia dapat dengan mudah menerima data, video, dan audio dari seluruh dunia melalui internet. Salah satu perusahaan skala nasional yang bergerak di bidang telekomunikasi sebagai penyedia layanan jaringan yang menggunakan VSAT. Untuk mengetahui kinerja pada jaringan VSAT dibutuhkan sebuah sistem monitoring, namun sistem monitoring yang digunakan terdapat perbedaan waktu interval dalam sistem dengan waktu actual dan tidak ada notifikasi jika sedang ada permasalahan jaringan, serta tidak dapat mengirimkan laporan bulanan dikarenakan hanya dapat melakukan graph traffic selama 1 minggu terakhir. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, maka diperlukan optimalisasi sistem monitoring pada jaringan VSAT menggunakan aplikasi PRTG. PRTG (Passler Router Traffic Grapher) digunakan untuk memantau perangkat di lokasi jika terjadi down dan penggunaan bandwith secara real-time dan dapat melihat bandwith dalam jangka 1 bulan sampai 1 tahun terakhir dengan melalui SNMP dan ICMP pada perangkat di lokasi. Pada aplikasi PRTG terdapat fitur notifikasi email untuk pemberitahuan jika terjadi down pada perangkat yang di monitoring. Hasil dari penelitian ini yaitu dapat mengetahui penggunaan bandwith, dapat mengetahui waktu hidup dari kondisi perangkat dilokasi, dan dapat mengetahui sejak dini jika kondisi jaringan dilokasi sedang down. Kata kunci: VSAT, SNMP, ICMP, PRTG
Actions (login required)
View Item |