PRABOWO, ARY RACHMAN
(2020)
ANALISIS PERBANDINGAN PENGUKURAN REDAMAN JARINGAN FTTB MENGGUNAKAN (OTDR) OPTICAL TIME DOMAIN REFLECTOMETER TERHADAP PERHITUNGAN LINK BUDGET.
S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.
|
Text (JURNAL MAHASISWA)
Jurnal_41515120107_Ary.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
|
Abstract
Paper ini membahas tentang perbandingan perhitungan jaringan FTTB antara link
budget terhadap hasil ukur redaman yang dilakukan dengan menggunakan OTDR
di apartment BTC, hal ini digunakan sebagai salah satu tindakan preventif dan
korektif. Penelitian ini menghasilkan rata-rata untuk perhitungan link budget
jaringan FTTB tersebut adalah -20.48565 dB, sementara untuk rata-rata
pengukuran OTDR yang telah diukur adalah -21.0507 dB. Terjadi selisih antara
perhitungan dan pengukuran sebesar -0.565, hal tersebut bisa disebabkan karena
beberapa hal yang terjadi selama implementasi dan pengukuran jaringan. Namun
dari perhitungan dan pengukuran tersebut, jaringan FTTB di apartment BTC
masih memenuhi spesifikasi redaman dari ITU.T G.984 dan spesifikasi redaman
sampai dengan customer di PT. Telekomunikasi Indonesia.
Kata kunci:
FTTB; Link Budget; OTDR, Fiber Optik
Item Type: |
Thesis
(S1)
|
Call Number CD: |
JM/TI. 20 117 |
NIM/NIDN Creators: |
41515120107 |
Uncontrolled Keywords: |
FTTB; Link Budget; OTDR, Fiber Optik |
Subjects: |
000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 020 Library and Information Sciences/Perpustakaan dan Ilmu Informasi > 025 Operations, Archives, Information Centers/Operasional Perpustakaan, Arsip dan Pusat Informasi, Pelayanan dan Pengelolaan Perpustakaan 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 020 Library and Information Sciences/Perpustakaan dan Ilmu Informasi > 025 Operations, Archives, Information Centers/Operasional Perpustakaan, Arsip dan Pusat Informasi, Pelayanan dan Pengelolaan Perpustakaan > 025.3 Bibliographic Analysis and Control/Bibliografi Analisis dan Kontrol Perpustakaan 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 020 Library and Information Sciences/Perpustakaan dan Ilmu Informasi > 025 Operations, Archives, Information Centers/Operasional Perpustakaan, Arsip dan Pusat Informasi, Pelayanan dan Pengelolaan Perpustakaan > 025.4 Subject Analysis and Control/Subjek Analisis dan Kontrol Perpustakaan |
Divisions: |
Fakultas Ilmu Komputer > Informatika |
Depositing User: |
Dede Muksin Lubis
|
Date Deposited: |
24 May 2022 02:21 |
Last Modified: |
23 Sep 2022 06:41 |
URI: |
http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/61608 |
Actions (login required)
|
View Item |