APLIKASI PENCARIAN LOKASI KANTOR PEMADAM KEBAKARAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE HAVERSINE FORMULA BERBASIS ANDROID

PROLUTON, FAHMI MEDIS (2017) APLIKASI PENCARIAN LOKASI KANTOR PEMADAM KEBAKARAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE HAVERSINE FORMULA BERBASIS ANDROID. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
02.ABSTRAK.pdf

Download (18kB) | Preview
[img]
Preview
Text (HAL COVER)
01.HAL COVER.pdf

Download (149kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
03.BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (409kB)
[img] Text (BAB II)
04.BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (608kB)
[img] Text (BAB III)
05.BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (327kB)
[img] Text (BAB IV)
06.BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (331kB)
[img] Text (BAB V)
07.BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (654kB)
[img] Text (BAB VI)
08.BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (161kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN)
09.DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (94kB)

Abstract

DKI Jakarta merupakan salah satu Provinsi di Indonesia yang paling padat pemukimannya. Dinas Pemadam Kebakaran merupakan unsur penting yang ada di dalamnya. Jika terjadi kebakaran atau bencana lainnya, masyarakat DKI Jakarta perlu melapor ke dinas terkait yaitu dinas pemadam kebakaran. Namun diperlukan rute terpendek untuk menentukan lokasi terdekat masyarakat dengan kantor pemadam terdekat untuk menelepon pemadam kebakaran, sehingga kebakaran atau bencana lainnya dapat segera diantisipasi dengan cepat dan tepat. Aplikasi pencarian kantor pemadam merupakan salah satu solusi untuk mengatasi masalah tersebut. Aplikasi ini dibuat pada platform android dengan memanfaatkan GPS pada perangkat handphone untuk mendapatkan posisi perangkat tersebut dan Google map API sebagai penyedia peta virtual. Metode pengembangan sistem yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini adalah metode Waterfall. Aplikasi ini menggunakan metode pengukuran jarak dengan menggunakan haversine formula yang dapat menentukan serta menampilkan kantor pemadam terdekat berdasarkan posisi perangkat tersebut.

Item Type: Thesis (S1)
NIM/NIDN Creators: 41513010033
Uncontrolled Keywords: Android, Haversine, Rute Terpendek, Waterfall
Subjects: 000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 000. Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 005 Computer Programmming, Programs, Data/Pemprograman Komputer, Program, Data > 005.5 General Purpose Application Programs/Program Aplikasi dengan Kegunaan Khusus
000 Computer Science, Information and General Works/Ilmu Komputer, Informasi, dan Karya Umum > 020 Library and Information Sciences/Perpustakaan dan Ilmu Informasi > 025 Operations, Archives, Information Centers/Operasional Perpustakaan, Arsip dan Pusat Informasi, Pelayanan dan Pengelolaan Perpustakaan > 025.5 Service to Users/Layanan Kepada Pengguna Perpustakaan > 025.52 Reference and Information Services/Layanan Referensi dan Informasi > 025.524 Information Search and Retrieval/Pencarian dan Temu Kembali Informasi
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 658 General Management/Manajemen Umum > 658.01-658.09 [Management of Enterprises of Specific Sizes, Scopes, Forms; Data Processing]/[Pengelolaan Usaha dengan Ukuran, Lingkup, Bentuk Tertentu; Pengolahan Data] > 658.05 Data Processing Computer Applications/Pengolahan Data Aplikasi Komputer
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: Alnisa Hardiyanti
Date Deposited: 02 Dec 2017 08:46
Last Modified: 02 Dec 2017 08:46
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/39772

Actions (login required)

View Item View Item