Program Aplikasi Pengolah Kata Dengan Web Browser Serta HTML Editor Menggunakan Visual Basic 6.0

Sibarani, Simon Franto (2008) Program Aplikasi Pengolah Kata Dengan Web Browser Serta HTML Editor Menggunakan Visual Basic 6.0. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Registered users only

Download (0B)

Abstract

ABSTRAK Saat ini era teknologi informasi telah berkembang dengan pesat. Berbagai perusahaan baik perusahaan berskala besar, menengah, dan bahkan perusahaan berskala kecil sudah menerapkan teknologi informasi dalam berbagai aktivitas perusahaan tersebut. Program aplikasi pada komputer seperti program pengolah kata (Word processing) dan program penjelajah internet seperti Internet Explorer pun telah banyak digunakan. Tidak bisa dibantah lagi bahwa setiap komputer harus mempunyai program aplikasi pengolah kata. Karena setiap pengguna komputer pasti akan menulis, membuat catatan, ataupun menuangkan ide dan pemikirannya melalui tulisan dengan bantuan komputer. Dengan aplikasi Pengolah Kata ini pengguna dapat melakukan pengetikan data atau kata mengedit HTML serta view brosernya dan melakukan koneksi ke internet dengan mudah. Pengguna pemula pun dapat menggunakan aplikasi Pengolah Kata ini tanpa kesusahan, tetapi program aplikasi pengolah kata ini tidak bias dibuka secara bersamaan karena menggunakan form menu yang sama. Aplikasi Pengolah Kata dengan Web Browser Serta HTML Editor ini dibangun menggunakan Microsoft Visual Basic versi 6.0 edisi Profesional. Dalam melakukan analisis kebutuhan untuk aplikasi Text Editor Plus tersebut penulis menggunakan alat pemodelan visual Unified Modeling Language (UML). Diagram-diagram UML yang digunakan oleh penulis adalah diagram Use Case, diagram State Machine, diagram Sekuensial, diagram Aktivitas.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FIK/INFO. 08 062
NIM/NIDN Creators: 01502-056
Uncontrolled Keywords: Untuk Pengetikan, sebagai Internet Explorer, HTML Editor, aplikasi Text Editor (Pengolahan kata).
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 26 May 2010 08:59
Last Modified: 06 Jul 2017 03:23
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/37700

Actions (login required)

View Item View Item