PENGARUH LABA AKUNTANSI, TOTAL ARUS KAS DAN DIVIDEND YIELD TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Periode 2012 - 2015)

TRISNOWATI, ENDANG (2017) PENGARUH LABA AKUNTANSI, TOTAL ARUS KAS DAN DIVIDEND YIELD TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Periode 2012 - 2015). S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
COVER.pdf

Download (156kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (146kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB)
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (479kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (357kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (340kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (139kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN)
DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (282kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh laba akuntansi, total arus kas dan dividen yield terhadap return saham pada perusahaan manufaktur di BEI periode 2012-2015. Penelitian juga bertujuan untuk mengetahui tolak ukur mana yang mempunyai pengaruh yang paling signifikan terhadap retun saham. Penelitian ini merupakan penelitian asosiatif kasusal. Tehnik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling, dengan jumlah sampel 13 perusahaan. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa laba akuntansi, total arus kas, dan dividen yield secara bersama – sama berpengaruh terhadap return saham. Secara parsial laba akuntansi dan dividen yield memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap return saham. Sedangkan secara parsial total arus kas memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap return saham.This study aims to determine the effect of accounting earnings, total cash flow and dividend yield on stock returns in manufacturing companies on the Stock Exchange for the period 2012-2015. The study also aims to determine the benchmarks which have the most significant effect on the stock retun. This research is associative kasusal. Sampling technique used is purposive sampling, with a sample of 13 companies. Data analysis techniques in this study using multiple linear regression. The results of this study indicate that accounting earnings, total cash flow and dividend yield together - the same effect on stock returns. Partially accounting profit and the dividend yield has a positive and significant impact on stock returns. While partially total cash flows has a negative and significant impact on stock returns.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FE/AK. 17 058
NIM/NIDN Creators: 43214110055
Uncontrolled Keywords: Laba Akuntansi, Total Arus Kas, Dividen Yield, Return Saham
Subjects: 300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 330 Economics/Ilmu Ekonomi
300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 330 Economics/Ilmu Ekonomi > 332 Financial Economics, Finance/Ekonomi Keuangan dan Finansial, Ekonomi Biaya dan Pembiayaan
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi
600 Technology/Teknologi > 650 Management, Public Relations, Business and Auxiliary Service/Manajemen, Hubungan Masyarakat, Bisnis dan Ilmu yang Berkaitan > 657 Accounting/Akuntansi > 657.4 Specific Fields of Accounting/Bidang Akuntansi Tertentu > 657.42 Cost Accounting/Akuntansi Biaya
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 11 Mar 2017 15:44
Last Modified: 21 Mar 2024 01:53
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/33265

Actions (login required)

View Item View Item