Perhitungan beban pendinginan dan analisa thermal sistem pengkondisian udara pada ruang panel kontrol gi tanggerang baru

hafiz, Achmad (2007) Perhitungan beban pendinginan dan analisa thermal sistem pengkondisian udara pada ruang panel kontrol gi tanggerang baru. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Registered users only

Download (918kB)

Abstract

Perhitungan beban pendinginan berguna untuk memperkirakan kapasitas pengkondisian udara yang diperlukan, sehingga sistem refrigerasi yang digunakan sesuai dengan kebutuhan dan cukup efisien. Setelah dilakukan perhitungan beban pendinginan pada ruang kontrol panel GI Tangerang Baru, yang meliputi beban kalor sensible di daerah tepi dan dalam gedung, beban kalor laten daerah tepi dan dalam gedung, dan beban kalor laten dari udara yang masuk didapatkan beban pendinginan efektif sebesar 35,66 kW. Kapasitas 6 ( enam ) buah mesin pendingin pada ruang panel kontrol GI Tangerang Baru masing – masing 5,27 kW ( kapasitas total 31,62 kW ). Kapasitas ini masih lebih kecil jika dibandingkan dengan beban pendinginan efektif yang ada, sehingga perlu diadakan penambahan mesin pendingin sehingga pengguna ruangan dapat merasa nyaman melaksanakan aktifitasnya di dalam ruangan tersebut

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FTI/MSN. 07 081
Call Number: STI/07/371 HAF p
NIM/NIDN Creators: 01300-002
Uncontrolled Keywords: BEBAN PENDINGIN
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 30 Apr 2008 10:07
Last Modified: 05 Jun 2017 02:25
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/30935

Actions (login required)

View Item View Item