Aplikasi mikrokontroler AT89S51 pada prototipe mesin pasteurisasi susu

Akhirudin, Ari (2008) Aplikasi mikrokontroler AT89S51 pada prototipe mesin pasteurisasi susu. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img] Text (SKRIPSI FULL)
0140312-059 Ari Akhirudin.pdf
Restricted to Registered users only

Download (454kB)

Abstract

ABSTRAK APLIKASI MIKROKONTROLER AT89S51 PADA PROTOTIPE MESIN PASTEURISASI SUSU Susu sangat penting dalam pemenuhan kebutuhan gizi manusia. Perlakuan pada proses produk susu olahan sangat berperan penting dalam menjamin kandungan gizi dan bakteri-bakteri bawaan yang merugikan kesehatan. Pasteurisasi susu dengan dengan cara HTST dapat menghilangkan bakteri-bakteri tersebut dengan tetap menjaga kandungan gizi pada susu. Dengan teknologi yang semakin pesat memungkinkan kita dapat mengontrol proses pasteurisasi lebih baik sehingga didapat produk susu yang berkualitas dengan tingkat ketelitian yang tinggi serta ekonomis khususnya untuk skala industri rumah tangga.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FTI/ELK. 08 080
Call Number: STI/09/226
NIM/NIDN Creators: 0140312-059
Uncontrolled Keywords: mikrokontroler AT89S51, prototipe mesin pasteurisasi susu
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 05 Jun 2017 02:46
Last Modified: 09 Jan 2023 03:30
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/29003

Actions (login required)

View Item View Item