Mustofa, Muhammad (2009) Perencanaan Pompa Irigasi Tenaga Air. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.
Text (SKRIPSI FULL)
4130401-017 Muhammad Mustofa.pdf Restricted to Registered users only Download (815kB) |
Abstract
ABSTRAK Pada pompa sentrifugal dapat dibagi dalam berbagai macam bentuk, variasi dan skala implementasi yang luas. Dikarenakan kemajuan teknologi yang sangat cepat pada saat ini tugas yang sangat kompleks sekalipun dapat dicapai dengan menggunakan sistem yang tinggi Penulisan tugas akhir ini menjelaskan tentang Perencanaan pompa irigasi tenaga air yang bertujuan untuk Untuk mengurangi ketergantungan terhadap aliran sungai. Dari hasil perencanaan diatas dapat disimpulkan bahwa jenis pompa yang digunakan adalah Pompa sentrifugal dengan tipe yang lebih spesifikasi lagi yaitu : ( AP – S 100 ) dengan putaran pompa 2100 rpm, dan mempunyai debit keutuhan yaiu : 1,80 m3 / menit atau 0,03 m3 s dengan head total yaitu 125 m. Selama pompa masih dapat mengalirkan suatu fluida yang dapat dikatakan bahwa kecepatan air dalam kondisi baik dan sebaliknya pompa dalam kondisi tidak baik jika jarak kecepatan dari pompa tidak ada sama sekali Dari hasil perencanaan terhadap pompa sentrifugal dan dari tugas akhir ini sistem pompa pada pompa irigasi ini sebagai jalur lintasan terhadap fluida yang dikeluarkan sebagai pusat pengendalian Air secara keseluruhan pada perencanaan pompa irigasi ini. Kata kunci : Pompa sentrifugal
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Call Number CD: | FTI/MSN. 09 014 |
Call Number: | STI/09/608 |
NIM/NIDN Creators: | 4130401-017 |
Uncontrolled Keywords: | POMPA IRIGASI, Pompa sentrifugal |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Mesin |
Depositing User: | Admin Perpus UMB |
Date Deposited: | 19 Jan 2010 14:45 |
Last Modified: | 20 Jul 2022 02:02 |
URI: | http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/25739 |
Actions (login required)
View Item |