Strategi komunikasi public relations blue bird dlm meningkatkan kepuasan dan kepercayaan pelanggan

Bachry, Syamsul (2009) Strategi komunikasi public relations blue bird dlm meningkatkan kepuasan dan kepercayaan pelanggan. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Registered users only

Download (0B)

Abstract

ABSTRAKSI Blue Bird Group sebagai salah satu perusahaan jasa di bidang transportasi pada tahun 2008 ini, mengalami peta persaingan yang sangat ketat. Blue Bird Group berusaha untuk mempertahankan konsumen, mencari konsumen baru, yang akhirnya diharapkan dapat menciptakan loyalitas pada produk yang ditawarkan. Hal yang paling sulit adalah menyampaikan pesan kepada masyarakat dan memberikan pemahaman bahwa hanya Blue Bird yang bisa memberikan pelayanan terbaik. Terutama dalam meningkatkan kepuasan dan kepercayaan pelanggan, untuk itu penulis menetukan pokok permasalahan dan tujuan penelitian untuk mengetahui strategi komunikasi PR yang dijalankan oleh PR Blue Bird dalam meningkatkan kepuasan dan kepercayaan pelanggan. Dalam tinjauan pustaka penelitian yang digunakan untuk meningkatkan kepuasan dan kepercayaan pelanggan, mengacu pada teori sebagai berikut : pengertian komunikasi, pengertian PR (peran, tugas dan fungsi PR), pengertian publik, media PR, pengertian jasa, pengertian pelanggan, kepuasan pelanggan, pengertian pelayanan dan strategi komunikasi PR. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah tipe deskriptif dengan pendekatan kualitatif, dengan fokus penelitian mengacu pada teori proses perencanaan strategi komunikasi PR yang dikemukakan oleh Scott M. Cutlip, Allen H. Center

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FK/HM. 09 049
Call Number: SK/09/521
NIM/NIDN Creators: 4420401-060
Uncontrolled Keywords: komunikasi public relations
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Hubungan Masyarakat
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 13 Nov 2009 11:40
Last Modified: 31 May 2017 02:07
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/25050

Actions (login required)

View Item View Item