Sundari, Meilani Sri (2010) Analisis Dan Implementasi Aplikasi Client Instant Messenger Internal Menggunakan XMPP PT. Indosat Mega Media. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.
Text (SKRIPSI FULL)
41506120087 Meilani Sri Sundari.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
ABSTRAK Perkembangan teknologi yang pesat, mempengaruhi berbagai aspek kehidupan termasuk komunikasi. Komunikasi yang tadinya dilakukan melalui surat menyurat membutuhkan waktu relatif lama untuk mendapatkan konfirmasi dari penerima. Sehingga pengirim harus menunggu untuk mengetahui tanggapan penerima. Kebutuhan akan komunikasi yang real time mendorong dibuatnya sebuah protokol sebagai media perantaranya. XMPP merupakan salah satu protokol yang dapat menjawab kebutuhan akan komunikasi tersebut melalui pengiriman pesan instan. Pesan instan sebagai alat komunikasi menjadi salah satu alternatif dalam kelancaran komunikasi. Aplikasi pengiriman pesan instan dengan menggunakan XMPP memiliki kelebihan untuk sebuah server dapat mengatur segala sesuatu pada client-client di bawahnya. Hal ini memungkinkan server untuk membatasi otoritas user.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Call Number CD: | FIK/INFO. 10 016 |
Call Number: | SIK/15/10/219 |
NIM/NIDN Creators: | 41506120087 |
Uncontrolled Keywords: | Komunikasi, Pesan Instan, XMPP |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Informatika |
Depositing User: | Admin Perpus UMB |
Date Deposited: | 09 Nov 2010 14:42 |
Last Modified: | 09 Jan 2023 02:58 |
URI: | http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/23337 |
Actions (login required)
View Item |