Pengaruh bagi hasil terhadap deposito Mudharabah pada BNI Syariah

Kusumadewi, Tantri (2010) Pengaruh bagi hasil terhadap deposito Mudharabah pada BNI Syariah. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img] Text (Cover)
Cover.pdf

Download (66kB)
[img] Text (Bab 1)
Bab 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (13kB)
[img] Text (Bab 2)
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (50kB)
[img] Text (Bab 3)
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (33kB)
[img] Text (Bab 4)
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (31kB)
[img] Text (Bab 5)
Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (13kB)
[img] Text (Daftar Pustaka dan Lampiran)
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12kB)

Abstract

ABSTRAK . Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh bagi hasil yang diberikan oleh bank terhadap jumlah deposito mudharabah pada BNI Syariah. Penelitian ini dilakukan pada BNI Syariah pada tahun 2010. Data penelitian ini menggunakan data triwulan, mulai dari periode januari tahun 2006 sampai dengan periode Desember tahun 2009, yang diperoleh dari laporan Distribusi Bagi Hasil pada BNI Syariah. Analisis regresi linier sederhana digunakan untuk menguji hipotesis yg diajukan dengan menggunakan program SPSS 15.0 for windows. Diskriptif statistik data penelitian ini menunjukkan hasil Rata – rata atau mean dari Deposito Mudharabah adalah Rp. 7393,1875 standar deviasi Rp. 4028,36995 data minimum Rp. 3148,00 dan data maximum Rp. 15245,00 ,sedangkan Rata – rata atau mean dari bagi hasil adalah Rp. 4907,2500 standar deviasi Rp. 2664,01570 data minimum Rp. 2089,00 dan data maksimum sebesar Rp. 10094,00. Dan hasil uji normalitas data dengan kolmogorv-smirnov menunjukkan bahwa distribusi populasi deposito mudharabah dan distribusi populasi bagi hasil adalah normal, sedangkan hasil pengujian hipotesis bahwa Bagi hasil berpengaruh positif dan signifikan, karena tingkat signifikansi < 0,05 terhadap Deposito Mudharabah pada BNI Syariah dimana R sebesar 1,000 yang menunjukkan bahwa hubungan yang erat ( mendekati 1 ) diantara deposito mudharabah dengan bagi hasil. Persamaan regresi hasil penelitian ini adalah Y = -Rp26,494 + 1,512 X

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FE/AK. 10 212
Call Number: SE/AK/10/305
NIM/NIDN Creators: 43206010017
Uncontrolled Keywords: DEPOSITO, MUDHARABAH, bagi hasil, dan deposito mudharabah.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 12 Jul 2010 12:10
Last Modified: 29 May 2017 04:33
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/23177

Actions (login required)

View Item View Item