Nurdi, Agus (2010) Aplikasi Game Knights Tour. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.
Text (FULL SKRIPSI)
4150401-075 Agus Nurdi.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
ABSTRAK Knight’s tour pada papan catur adalah serangkaian langkah dari buah catur kuda (yang bentuk gerakannya adalah satu kotak ke kiri atau ke kanan dan dua kotak ke bawah atau ke atas atau sebaliknya) sedemikian sehingga dapat mengunjungi semua kotak pada papan tersebut tepat satu kali, berdasarkan batasan dan aturan yang dimiliki aplikasi ini. Algoritma Warnsdorff’s merupakan metode yang menggunakan teknik pencarian heuristik untuk mencari langkah knight’s tour dari posisi manapun. Algoritma Warnsdorff’s menginisialisasikan semua posisi dalam papan knight’s tour, sehingga semua kemungkinan pergerakan langkah knight’s tour dapat dijangkau dari langkah awal yang ditetapkan. Cara kerja Algoritma Warnsdorff’s adalah dengan mencari kemungkinan pergerakan kemungkinan yang paling sedikit dari gerakan berikutnya, dan tidak boleh mengunjungi langkah yang telah dilewati. Aplikasi game yang dibuat ini berusaha menemukan solusi langkah kuda dengan menggunakan algoritma warnsdorff’s yang telah dikembangkan sehingga dapat dijadikan sebuah permainan yang melatih logika berpikir pemainnya.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Call Number CD: | FIK/INFO. 10 047 |
Call Number: | SIK/15/10/166 |
NIM/NIDN Creators: | 4150401-075 |
Uncontrolled Keywords: | APLIKASI GAME, Knights tours, Warnsdorffs, game |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer > Informatika |
Depositing User: | Admin Perpus UMB |
Date Deposited: | 20 May 2010 10:24 |
Last Modified: | 09 Jan 2023 03:01 |
URI: | http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/23152 |
Actions (login required)
View Item |