Perancangan Pemrograman Aplikasi Game Lucky Prisoner

Andrian, Dika (2010) Perancangan Pemrograman Aplikasi Game Lucky Prisoner. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img] Text (SKRIPSI FULL)
41505110116 Dika Andrian.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAKSI Algoritma minimax menggunakan teknik pencarian depth-first search dengan kedalaman terbatas, dan fungsi evaluasi yang digunakan adalah fungsi evaluasi statis, dengan mengasumsikan bahwa lawan akan membuat langkah terbaiknya, yang dapat dilakukan. Pada algoritma minimax ada 2 prosedur yang dijalankan, yaitu : maksimasi yang dilakukan oleh “pemain pertama”, dan minimasi yang dilakukan oleh “pemain kedua”. Permainan lucky prisoner digunakan sebagai media penerapan kecerdasan buatan game playing serta merupakan permainan yang memiliki karakteristik matriks bujursangkar. Untuk permainan yang dilakukan komputer dengan manusia maka komputer akan menentukan langkah menggunakan algoritma minimax.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FTI/INFO. 10 111
Call Number: SIK/15/10/114
NIM/NIDN Creators: 41505110116
Uncontrolled Keywords: Algoritma; Minimax; Matriks; Artificial Intelligence; Depth-First, Search; Game Playing
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 29 Mar 2010 10:24
Last Modified: 12 Dec 2022 02:56
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/22861

Actions (login required)

View Item View Item