Aplikasi Penyebaran Dana Bos Untuk SD,SMP Berbasis Peta Di Kota Tangerang

, Abdul Rasyid (2010) Aplikasi Penyebaran Dana Bos Untuk SD,SMP Berbasis Peta Di Kota Tangerang. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img] Text (FULL SKRIPSI)
4150401-111 Abdul Rasyid Samdiar.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Ilmu pengetahuan dan teknologi semakin maju dan masalah kehidupan semakin komplek serta kebutuhan masyarakat akan pendidikan semakin meningkat. Pendidikan diyakini sebagai kunci keberhasilan kompetisi masa depan. Pendidikan merupakan usaha agar manusia dapat mengembangkan potensi dirinya sebagai proses pembelajaran atau cara lain yang dikenal dan diakui oleh masyarakat. Pendidikan adalah sebuah pemberdayaan potensi rakyat melalui gerakan transformasi nilai-nilai sehingga muncul sikap kritis terhadap seluruh fenomena yang terjadi di sekitarnya. Metodologi yang digunakan adalah metode waterfall, metode analisa dilakukan dengan studi kepustakaan, survey di instansi terkait, wawancara, dan identifikasi kebutuhan data bagi system, metode perancangan dilakukan dengan merancang DFD, ERD, STD, menu layer, basis data, spesifikasi program. Pengkodean dilakukan dengan menggunakan bantuan program ArvView 3.2. Pengujian dilakukan untuk meyakinkan bahwa keluaran yang dihasilkan program telah sesuai dengan yang diharapkan. Hasil yang diperoleh berupa informasi penyebaran Dana BOS, Lokasi Sekolah dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini dapat digunakan oleh Dinas Pendidikan untuk memperoleh informasi penyebaran Dana BOS, lokasi sekolah di Kota Tangerang Selatan, dan dapat juga digunakan sebagai bahan masukan pemerintah daerah untuk meningkatkan mutu pendidikan.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FIK/INFO. 10 097
Call Number: SIK/15/10/087
NIM/NIDN Creators: 4150401-111
Uncontrolled Keywords: Aplikasi Penyebaran Dana BOS untuk Pendidikan SD, SMP Berbasis
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Informatika
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 24 Mar 2010 11:35
Last Modified: 29 Dec 2022 02:05
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/22839

Actions (login required)

View Item View Item