PROGRAM MEDIA RELATIONS DALAM MEMBANGUN REPUTASI RUMAH SAKIT SILOAM LIPPO VILLAGE TANGERANG

PUSPITA, FRANSISCA (2017) PROGRAM MEDIA RELATIONS DALAM MEMBANGUN REPUTASI RUMAH SAKIT SILOAM LIPPO VILLAGE TANGERANG. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text (HAL COVER)
COVER.pdf

Download (377kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (201kB)
[img] Text (BAB II)
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (293kB)
[img] Text (BAB III)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (228kB)
[img] Text (BAB IV)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (609kB)
[img] Text (BAB V)
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (110kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN)
DAFTAR PUSTAKA & LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Reputasi merupakan salah satu hal yang terpenting dalam organisasi Dalam praktiknya, reputasi tidak selalu bergerak statis melainkan dapat berubah kapan saja, oleh sebab itu dibutuhkan waktu yang panjang untuk membangun reputasi dan juga dibutuhkan aspek-aspek pendukung lain untuk membentuk reputasi. Pemberitaan yang dibuat oleh media dapat berdampak pada reputasi organisasi. Untuk menyikapi hal tersebut, tentu organisasi membutuhkan program media relations yang baik. Program media relations merupakan salah satu aktivitas eksternal Public Relations yang bertujuan untuk menjalin hubungan harmonis dengan media. Konsep kerangka acuan yang digunakan peneliti adalah dengan teori Cutlip, Center dan Broom yang dijelaskan bahwa terdapat 4 tahapan strategis Public Relations yang terdiri dari Fact Finding dengan mengumpulkan data lapangan dan masalah yang dihadapi dari program media relations, Planning & Program yang merupakan perencanaan dari program media relations rumah sakit, Action & Communication mengimplementasikan dan mengkomunikasikan program kepada target atau sasaran dan Evaluating dengan melihat hasil dari kegiatan media relations kemudian melakukan evaluasi program. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif. Dalam pengumpulan data menggunakan wawancara secara mendalam kepada narasumber yaitu dari Public Relations Officer dan Head of Business & Development Rumah Sakit Siloam Lippo Village serta wartawan dari media yang melakukan peliputan dan pemberitaan terkait sebagai narasumber eksternal. Simpulan dari penelitian ini adalah program media relations di Rumah Sakit Siloam Lippo Village telah menggunakan tahapan langkah strategi Fact Finding, Planing & Program, Action & Communication, Evaluating. Program media relations selama ini telah berjalan harmonis dan saling menguntungkan sehingga mampu meningkatkan hubungan baik dengan media massa. Melalui pemberitaan dan publikasi positif di media massa lambat laun dapat membantu membangun reputasi rumah sakit di mata publik dari waktu ke waktu.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FK/PR. 17 219
NIM/NIDN Creators: 44214120133
Uncontrolled Keywords: PROGRAM, MEDIA RELATIONS, REPUTASI, RUMAH SAKIT, SILOAM, LIPPO VILLAGE TANGERANG
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Hubungan Masyarakat
Depositing User: Dede Muksin Lubis
Date Deposited: 10 Oct 2017 09:13
Last Modified: 16 Oct 2017 04:34
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/39004

Actions (login required)

View Item View Item