PERENCANAAN GEOMETRIK JALUR GREEN LINE KERETA MONOREL (LRT) ANTARA PENJOMPONGAN - KUNINGAN - PENJOMPONGAN, JAKARTA

ADAM, ALFINDRA (2017) PERENCANAAN GEOMETRIK JALUR GREEN LINE KERETA MONOREL (LRT) ANTARA PENJOMPONGAN - KUNINGAN - PENJOMPONGAN, JAKARTA. S1 thesis, Universitas Mercu Buana.

[img]
Preview
Text (HAL COVER)
01 - COVER.pdf

Download (307kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
02 - ABSTRAK.pdf

Download (79kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
03 - BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (255kB)
[img] Text (BAB II)
04 - BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (733kB)
[img] Text (BAB III)
05 - BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (675kB)
[img] Text (BAB IV)
06 - BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
07 - BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (267kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN)
08 - DAFTAR PUSTAKA _ LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Kegiatan transportasi merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari keberlangsungan hidup manusia. Transportasi digunakan untuk memudahkan manusia dalam melakukan aktifitas sehari-hari. Didalam transportasi, terdapat sarana dan prasarana yang saling terintegrasi agar terciptanya transportasi yang baik. Sarana merupakan fasilitas yang dipakai secara langsung untuk berpindah dari satu tempat ketempat lain, seperti angkutan umum, sepeda, dan sebagainya. Sedangkan Prasarana merupakan fasilitas penunjang atau pendukung dari sarana, seperti terminal, rel, jalan, dan sebagainya. Metode yang dipakai Geometrik jalan rel direncanakan berdasarkan pada kecepatan rencana serta ukuran-ukuran kereta yang melewatinya dengan memperhatikan faktor keamanan, kenyamanan, ekonomi dan kesertaan dengan lingkungan sekitarnya. Maka dari itu perlu adanya transportasi umum yang nyaman, aman, cepat, dan juga murah untuk memudahkan pengguna jalan dalam perjalanan, sekaligus mengurangi dampak negatif yang ditimbulkan akibat kemacetan. Dalam Tugas Akhir ini direncanakan alternatif baru berupa perencanaan geometrik jalur green line kereta Monorel antara Penjompongan hingga Kuningan. Perencanaan analisa geometrik jalurn green line kereta Monorel ini berupa perhitungan alinement horizontal dengan menggunakan dua metode perhitungan yaitu metode Spiral-Circle-Spiral dan metode Spiral-Spiral dengan mengacu pada persyaratan dari PD10 dan PM. 37 Tahun 2014 Tentang Standar Spesifikasi Teknis Sarana Kereta Api Monorel. Hasil yang didapatkan dari tugas akhir ini adalah dipilihnya trase jalur green line monorel (LRT) sepanjang 12,9 km. Dengan menggunakan 2 metode perhitungan yang berbeda, yaitu perhitungan metode S-C-S (spiral-circle-spiral) dan perhitungan metode S-S (spiral-spiral). Dari hasil perencanaan geometrik terdapat 25 tikungan, untuk metode perhitungan S-C-S (spiral-circle-spiral) ada 18 tikungan, dan untuk metode perhitungan S-S (spiral-spiral) ada 7 tikungan. Kata Kunci :, Desain Geometrik Jalur Monorel, Kereta Monorel, Jalur Green line Kereta Monorel Penjompongan – Kuningan – Penjompongan, Jakarta.

Item Type: Thesis (S1)
Call Number CD: FT/SIP. 17 068
NIM/NIDN Creators: 41112010044
Uncontrolled Keywords: Desain Geometrik Jalur Monorel, Kereta Monorel, Jalur Green line Kereta Monorel Penjompongan, Kuning
Subjects: 300 Social Science/Ilmu-ilmu Sosial > 380 Commerce, Communications, Transportation (Perdagangan, Komunikasi, Transportasi) > 385 Railroad Transportation/Transportasi Kereta Api > 385.6 Inclined and Mountain Railroad Systems/Sistem Pendakian dan Pegunungan Jalan Kereta Api
600 Technology/Teknologi > 620 Engineering and Applied Operations/Ilmu Teknik dan operasi Terapan > 625 Engineering Of Railroads, Roads/Rekayasa Rel Kereta Api, Jalan > 625.1 Railroad Engineering/Teknik Jalan Kereta Api, Teknik Rel Kereta Api
600 Technology/Teknologi > 620 Engineering and Applied Operations/Ilmu Teknik dan operasi Terapan > 625 Engineering Of Railroads, Roads/Rekayasa Rel Kereta Api, Jalan > 625.7 Road Engineering/Teknik Jalan Raya
700 Arts/Seni, Seni Rupa, Kesenian > 720 Architecture/Arsitektur > 725 Public Structures Architecture/Arsitektur Struktur Umum > 725.3 Transportation and Storage Buildings/Arsitektur Gedung Sarana Pengangkutan dan Penyimpanan > 725.31 Railroad and Rapid Stations/Jalan Kereta api dan Stasiun
700 Arts/Seni, Seni Rupa, Kesenian > 720 Architecture/Arsitektur > 725 Public Structures Architecture/Arsitektur Struktur Umum > 725.3 Transportation and Storage Buildings/Arsitektur Gedung Sarana Pengangkutan dan Penyimpanan > 725.33 Railroad and Rapid Transit Buildings/Jalan Kereta Api dan Stasiun Persinggahan
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Admin Perpus UMB
Date Deposited: 28 Feb 2017 15:12
Last Modified: 02 Dec 2021 03:28
URI: http://repository.mercubuana.ac.id/id/eprint/33005

Actions (login required)

View Item View Item